Suara.com - Bagi pecinta sepak bola di era 1990-an, tentu mengenal sosok Ronaldo Nazario de Lima. Pemain yang dulunya berjuluk El Fenomeno ini menjadi idola banyak penyerang kelas dunia.
Hampir seluruh penyerang hebat yang muncul di era 2000 an mengidolai sosok Ronaldo Nazario de Lima yang tampil cekatan di level klub dan level internasional.
Sebagai contoh ada sosok Zlatan Ibrahimovic yang secara terang-terangan mengaku dirinya mengidolai sosok pemain yang dulunya berkepala plontos tersebut.
“Saya pikir Ronaldo merupakan sosok fenomenal. Dia merupakan pemain yang bisa menjadi apa saja sesuai keinginannya. Dia bisa melakukan hal yang sulit dan mustahil menjadi kenyataan,” ucap Ibrahimovic.
“Sebagai pemuda, saya melihat dia dan berkata kepada diri sendiri ‘Saya ingin menjadi sepertinya’. Ia merupakan pemain yang membuat perbedaan dengan kesederhanaan,” lanjutnya dikutip dari Sportsmole.
Bahkan saking kagumnya, Ibrahimovic pernah terekam kamera senyum-senyum sendiri saat berjumpa Ronaldo di lapangan.
Saat itu, Ibrahimovic yang membela Inter Milan bertemu Ronaldo yang membela AC Milan. Terlihat, wajah bahagia tercermin dari Ibrahimovic yang kagum bisa berhadapan dengan idolanya tersebut.
Sebagai sosok idola, Ronaldo pun punya sifat bak para idola ternama saat ini, yakni tak mengenal banyak para pengagumnya kendati dari kalangan orang terkenal.
Hal ini seperti kisah yang dialami oleh Peter Crouch dan Dimitar Berbatov kala bertemu dengan sosok Ronaldo Nazario de Lima.
Baca Juga: Peter Crouch Bikin Pengakuan, Bohongi Istri Saat Disuruh Urusi Anaknya
Mirisnya Nasib Crouch dan Berbatov
Bagi pecinta Liga Inggris, siapa yang tak kenal sosok Peter Crouch dan Dimitar Berbatov. Mungkin banyak orang mengenalnya, tapi tidak untuk Ronaldo Nazario.
Baik Crouch dan Berbatov sama-sama pernah mengalami pengalaman pahit yakni tak dikenal oleh idola mereka sendiri, yakni Ronaldo.
Hal ini dikisahkan oleh keduanya yang sama-sama merasa tak dikenal Ronaldo saat meminta berfoto dengan pemain yang berjuluk El Fenomeno tersebut.
Crouch masih ingat jelas di mana dirinya merasa malu karena ia merasa tak dikenali Ronaldo Nazario saat berada di Ibiza, Spanyol.
“Rekan penyerang ideal saya? Pilihan saya jatuh ke Ronaldo yang asli. Saya tidak yakin gaya kami akan cocok, tetapi 90 menit bersamanya membuat hidup saya berarti,” ucap Crouch dalam sesi tanya jawab dengan Daily Mail dikutip dari talkSPORT.
Berita Terkait
-
Tradisi Natal Unik Sir Alex Ferguson di Manchester United, Dirindukan Banyak Pemain
-
Eks Bomber MU Desak Benjamin Sesko Lebih Arogan: Jangan Terlalu Sopan
-
Fabio Capello Bongkar Gaya Hidup Ronaldo di Real Madrid: Dia Pesta Semalam Suntuk
-
Profil Kyle Hudlin dan Elton Jose, Pemain Tertinggi dan Terpendek di Dunia
-
Sosok Celina Locks, Cewek Tajir Calon Istri Ronaldo, Cantik Gak Ada Obat dan Pintar Berbisnis
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Persija Pulang Tanpa Poin, Sindiran Pedas Mauricio Souza: Persib Gak Banyak Peluang
-
Kevin Diks Bantu Cetak Gol, Borussia Monchengladbach Menang Telak!
-
Batal Konferensi Pers, PSSI: John Herdman Tak Enak Badan
-
John Herdman Batal Dikenalkan Sebagai Pelatih Baru Timnas Indonesia Hari Ini
-
1 Hal ini Buktikan Jay Idzes Pemain Berkelas, AS Roma Nyaris Jadi Korban
-
Beckham Putra Selebrasi Ice Cold, Bojan Hodak: Untung Gak di Depan Jakmania
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol, Lewandowski Sindir Telak Real Madrid
-
Kronologis Jakmania dan Bobotoh Bentrok di Depok saat Persija Jakarta vs Persib Bandung
-
Akun Sosmed Bruno Fernandes Diretas, Manchester United Bilang Begini
-
Persija Tumbang di GBLA, Bobotoh Nyanyikan Lagu Naik Naik Ke Puncak Gunung