Suara.com - Mantan bintang Real Madrid dan Arsenal, Mesut Ozil, tengah mendapat sorotan dari netizen Tanah Air. Ini dikarenakan dirinya yang turut mengucapkan selamat hari kemerdekaan buat Indonesia.
Ozil yang kini bermain untuk Galatasaray memberikan ucapan melalui akun Twitter pribadi. Menariknya, dia menulisnya dengan menggunakan bahasa Indonesia.
Kemudian, Ozil juga mengunggah fotonya tengah berdoa dengan background Masjid Raya Baiturrahman yang berada di Banda Aceh.
"Selamat hari kemerdekaan ke-76 untuk semua pengikut saya di Indonesia," tulis Ozil.
Di hari kemerdekaan, mantan pemain Timnas Jerman itu turut mendoakan supaya Indonesia bisa segera pulih dari pandemi dan masyarakat Tanah Air sehat selalu.
"Semua yang terbaik untuk negeri yang indah ini. Semoga cepat pulih dari pandemi, tetap sehat dan tetap aman semuanya!" lanjutnya.
Tweet Ozil tentu mendapat tanggapan positif dari netizen Indonesia. Tidak sedikit yang merasa tersentuh dan mengucapkan terima kasih.
"OMG. Terima kasih banyak," tulis kukinunaa.
"Makasih Mesut,"tulis afcryan_.
Baca Juga: Ini Daftar 5 Ulama Jawa Timur Bergelar Pahlawan Nasional
"Amin. Merdeka," tulis sakdull17.
"Kamu tidak hanya seorang pesepak bola. Kami mencintaimu Mesut," tulis okayitsmeri.
Terlepas dari itu, Fenerbahce akan beruji coba melawan Rans Cilegon FC dalam waktu dekat. Namun, tidak diketahui apakah Ozil akan turut ambil bagian dalam laga itu.
Berita Terkait
-
Sherly Tjoanda Gubernur Maluku Utara Kibarkan Bendera di Bawah Laut
-
Tampil di HUT RI, Bocah 'Aura Farming' Pacu Jalur Bikin Prabowo Terkesima
-
80 Tahun Indonesia Merdeka; Ironi Kemerdekaan Jurnalis di Antara Intimidasi dan Teror
-
Rayakan HUT RI ke-80, Badai eks Kerispatih Manggung di Depan Tetangga
-
Maia Estianty Kirim Pesan Keras di HUT RI: Merdeka! Pajaknya Jangan Berat
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Persija Jakarta Hadirkan Terobosan Baru, Jembatani Sepak Bola dan Literasi Investasi
-
Latihan Digeruduk The Jakmania Jelang Hadapi Persib, Persija Sambut Positif
-
Kapan Pertandingan Perdana John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia?
-
Lamine Yamal Lampaui Haaland dan Mbappe Jadi Pemain Termahal Sejagat
-
Filosofi Permainan Cepat John Herdman Bisa Mengubah Gaya Timnas Indonesia Jadi Lebih Agresif
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
-
Manchester City Resmi Rekrut Antoine Semenyo Senilai Rp1,3 Triliun
-
Hasil Persita vs Borneo FC 2-0: Pendekar Cisadane Tak Tertahankan Masuk Persaingan Papan Atas
-
Rekor Unbeaten Akhirnya Runtuh! Sunderland Babak-belur di Markas Brentford