Suara.com - Persita Tangerang menggelar evaluasi laga pekan petama Liga 1 2021/2022 jelang menghadapi Persib Bandung di pekan kedua pada 11 September mendatang.
Pada pertandingan pekan pertama, Persita mampu mendapatkan hasil positif. Pendekar Cisadane --julukan Persita-- mengalahkan Persipura Jayapura dengan skor 2-1 di Stadion Pakansari, 28 Agustus lalu.
Dua gol Persita dicetak oleh Harrison Cardoso dan Iryad Maulana. Sedangkan gol Persipura dicetak oleh Ramai Melvin Rumangkiek.
Pelatih Persita, Widodo Cahyono Putro langsung mengevaluasi timnya setelah pertandingan itu. Menurutnya ada beberapa hal yang harus ditingkatkan lagi untuk melawan Persib.
“Tentunya kerja sama tim harus ditingkatkan lagi. Terutama soal timing dan through passing yang masih harus diasah supaya pas kecepatannya. Tidak terlalu kencang dan tidak terlalu pelan juga,” kata Widodo dalam rilis yang diterima oleh Suara.com.
"Tak hanya itu, saya ingin setiap pemain bisa membuat peluang menjadi gol. Sekecil apapun kesempatannya, selalu harus bisa diusahakan menjadi gol,” tambah mantan pemain Persija Jakarta tersebut.
Widodo dan tim pelatih rajin untuk menganalisis pertandingan-pertandingan calon lawan. Sesi classroom pun digelar sebagai menu tambahan dari program latihan.
"Di sesi ini kan berupa teori dan analisis kemampuan lawan yang bisa kita jadikan modal untuk perbaikan," jelasnya.
"Perbaikan itu ya berarti termasuk juga menganalisa hal-hal apa yang kira-kira akan dilakukan lawan di pertandingan berikut," pungkas legenda Timnas Indonesia tersebut.
Baca Juga: Duel Lawan Persik, Borneo FC Terancam Kehilangan Torres dan Leo
Tag
Berita Terkait
-
Borneo FC Bantai Persebaya, Mario Gomez Beberkan Alasan Parkir Boaz Solossa
-
Kinerja Wasit Liga 1 Jadi Sorotan, Jacksen: Setahun Tak Kerja, Feeling Pasti Hilang
-
Profil Mohammed Rashid, Pemain Persib Asal Palestina yang Golnya Dianulir Wasit
-
Gawang Persib Tak Kebobolan di Laga Perdana, Muhammad Natshir: Alhamdulillah
-
Profil Adilson Maringa, Kiper Tangguh di Bawah Mistar Gawang Arema FC
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Profil Bruno Tubarao yang Injak Kaki Beckham di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah
-
Antoine Semenyo Langsung On Fire, Guardiola Dapat Potongan Puzzle yang Hilang
-
6 Rantis Kawal Skuat Persija Jakarta Tiba di Markas Persib Bandung
-
Sesaat Lagi Kick Off! Ini Lokasi Nobar Persib vs Persija di Jakarta dan Bandung
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
-
Senyum-senyum Perih Ruben Amorim Saat Tiba di Kampung Halaman Usai Dipecat MU
-
Fabio Grosso Bongkar Penyebab Jay Idzes Cs Dipermalukan AS Roma di Olimpico