Suara.com - Pelatih anyar PSIS Semarang, Ian Andrew Gillan mulai memimpin latihan Wallace Costa dan kawan-kawan untuk pertama kalinya dalam menghadapi lanjutan kompetisi BRI Liga 1.
Latihan yang digelar di Lapangan Putat Gede, Kendal, Jumat (8/10/2021) tersebut merupakan persiapan PSIS dalam menghadapi seri kedua Liga 1 2021-2022.
Pelatih asal Skotlandia tersebut mengombinasikan latihan fisik dan taktikal yang disertai dengan pemulihan terhadap pada pemain.
Ian sendiri memberikan kesan yang baik terhadap kualitas anak-anak asuhnya tersebut.
"Banyak pemain bertalenta di PSIS. Para pemain lokal dan asingnya juga bagus," kata Ian Andrew Gillan seperti dimuat Antara, Jumat (8/10/2021).
Ian sendiri optimistis tim Mahesa Jenar --julukan PSIS Semarang-- akan tampil maksimal pada seri kedua kompetisi nanti.
Sampai berakhirnya seri pertama alias enam pekan telah berjalan, PSIS tampil cukup apik di Liga 1 dengan menempati peringkat kedua klasemen sementara.
Tim kebanggaan Jawa Tengah itu mengantongi 12 poin, hasil dari tiga kali kemenangan dan tiga kali seri.
Berita Terkait
-
Siapa Datu Nova Fatmawati? Bos Baru PSIS Semarang, Istri Bos Persela Lamongan
-
Ikat Rizky Ridho Sampai 2028, Bos Persija: Kami Dukung ke Luar Negeri
-
Manchester United Kehilangan Sponsor Rp 400 Miliar per Tahun, Terancam Bangkrut?
-
Fabio Lefundes Lebih Cocok Latih Timnas Indonesia Dibanding Timur Kapadze?
-
Jadwal BRI Super League Pekan ke-11 Besok: Persija Main!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Andil Guetemala Bantu Timnas Indonesia Tak Turun Posisi di Ranking FIFA
-
Tanpa Klub, Takehiro Tomiyasu Tetap Diproyeksikan Tampil di Piala Dunia 2026
-
Tak Punya Dasar Kuat, FA Malaysia Diminta Tidak Ajukan Banding ke CAS
-
Dekat dengan Shin Tae-yong, Nova Arianto Menjelma Jadi Pelatih Mengerikan di Timnas Indonesia
-
Exco PSSI: Ada yang Mengusulkan Timur Kapadze dan Jesus Casas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Absen di FIFA Matchday, Lille Justru 'Menang Banyak' Soal Calvin Verdonk
-
Jadwal Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-12, Ada Derbi London Utara
-
Terbongkar! Calon Pelatih Timnas Indonesia Bukan Pengangguran, Masih di Klub dan Timnas Negara Lain
-
Marselino Ferdinan Minggir, Pemain Keturunan Bali Subur Gol di Liga Australia
-
Mengerikan Ambisi Nova Arianto di Timnas Indonesia