Maria Eugine Suarez atau terkenal dengan nama panggung China Suarez, diketahui juga baru saja cerai dengan aktor asal Chile, Benjamin Vicuna.
Hubungan rumah tangga yang dibina keduanya sejak 2015 silam berujung perpisahan di tahun ini, hingga rumor perselingkuhannya dengan Icardi mencuat.
Ketika ditanya mengenai hal ini, Suarez mengaku tak tahu dan berkata tidak mengenal Icardi dan Wanda.
"Saya tak tahu dari mana rumor ini berasal, atau siapa yang membuatnya. Saya bahkan tak mengenal mereka," ucap Suarez kepada MDZ seperti dikutip dari Marca.
"Saat ini saya sendiri baru saja berpisah dengan suami saya." imbuhnya.
Menurut kabar yang beredar, Icardi tengah berusaha untuk memperbaiki hubungannya dengan Wanda dengan melibatkan Paris Saint-Germain.
Namun, menurut sumber yang dipercaya kemungkinan Wanda memaafkan Icardi sangat kecil dan rumah tangga mereka saat ini benar-benar di ujung tanduk.
[Eko Isdiyanto]
Baca Juga: Messi Borong Dua Gol, PSG Susah Payah Kalahkan Leipzig 3-2
Berita Terkait
-
Fans PSG Rela Tukar Ibunya dengan Jersey Lionel Messi
-
Paus Fransiskus Berbahagia, Diberi Jersey PSG Lionel Messi
-
5 Hits Bola: Deretan Pesepak Bola yang Dinilai Tak Pantas Sabet Ballon d'Or
-
Dipermalukan PSIM Yogyakarta, AHHA PS Pati Diledek Warganet: Otw Liga 3
-
Hasil Liga Champions Tadi Malam: Messi Penyelamat PSG, Liverpool Hajar Atletico
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Mesin Gol Persija Jakarta Tegaskan Jaga Api Kemenangan Demi Kejar Borneo FC di Super League
-
Perang Sudan Kian Sadis, Muncul Seruan Boikot Manchester City, Kok Bisa?
-
Timnas Indonesia U-17 Target Minimal Seri Lawan Zambia, Syukur-syukur Bisa Menang
-
Patrick Vieira Dipecat Genoa, Mario Balotelli: Karma Itu Nyata!
-
Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
-
Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia
-
Seberapa Hebat Calvin Verdonk di Laga Kontra Angers di Liga Prancis? Ternyata Tuai Pujian!
-
Mees Hilgers Terancam Absen di Laga Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Lawan Brasil dan Honduras, Misi Timnas Indonesia Tembus Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Pemain Belanda yang Pernah Berlaga di Indonesia Bilang Sepak Bola Indonesia Banyak Kekurangan