Suara.com - Setelah ditinggal Ega Rizky yang harus menepi lima bulan karena cedera, PSS Sleman kini harus kehilangan dua pemain lain. Mereka adalah Saddam Emiruddin Gaffar dan Nemanja Kojic.
Saddam dilaporkan mengalami cedera medial collateral ligament (MCL). Sementara Kojic mengalami masalah di bagian ankle.
"Saddam Emiruddin Gaffar dari diagnosa sementara cedera pada Medial Collateral Ligament (MCL) Sprain sembari menunggu hasil MRI," kata dokter Elwizan Aminuddin, Kamis (4/11/2021).
"Nyeri ringan dan pembengkakan terjadi di sekitar pergelangan kaki. Kojic sudah menjalani recovery selama satu minggu. Lusa sudah bisa bergabung latihan bareng tim," urainya.
Situasi ini tentu membuat kondisi Super Elang Jawa --julukan PSS Sleman-- makin sulit. Sebab, tim asuhan Dejan Antonic itu sedang berjuang bangkit dari keterpurukan.
Mengantisipasi badai cedera yang menerpa beberapa penggawa PSS, dokter Elwizan Aminuddin memberikan program khusus di masa jeda seri 2 ke seri 3.
"Kami sudah membuat program latihan penguatan khusus termasuk menambah porsi dan beban untuk muscle di sekitar area injury," terangnya.
"Kita juga berkolaborasi program dengan pelatih fisik, yaitu memulai secara bertahap dalam program peningkatan fisik pemain,” pungkasnya.
Adapun PSS kini ada di posisi 13 dengan perolehan 11 poin. Cuma selisih tiga poin dari Barito Putera yang kini di peringkat 16 alias zona degradasi.
Baca Juga: Gabung Persis Solo, Rekam Jejak Irfan Bachdim Bisa Bikin Musuh Keringat Dingin!
Berita Terkait
-
PSS Sleman Ditargetkan Kembali ke Liga 1, Bupati Utarakan Komitmen Pemkab!
-
5 Klub dengan Nilai Pasar Termahal di Pegadaian Championship 2025/2026, PSS Sleman Tertinggi
-
PSS Sleman Panen Sponsor Meski Main di Championship, Indofood Catat Tahun ke-8
-
BREAKING NEWS! Ini Pembagian Grup Pegadaian Championship 2025/2026
-
Alasan Penyerang Gunungkidul Pilih Berguru di Banten, Dulu Kesayangan Shin Tae-yong
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
-
Ragnar Oratmangoen Bawa FCV Dender Pecah Telur, Satu Pelatih Jadi Pengangguran
-
Inter Tumbang di Derby della Madonnina, Cristian Chivu: Nyakitin dan Bikin Trauma
-
Mikel Arteta Merinding! Eberechi Eze Cetak Hattrick Pertama Arsenal Sejak 1978
-
Emil Audero Kebobolan Tiga Gol, Pelatih Cremonese Tetap Bangga
-
ET Minta Timnas Indonesia Maksimalkan FIFA Series, tapi Siapa Pelatihnya?
-
Timur Kapadze: Bukan Timnas Indonesia yang Lemah
-
Emil Audero Gemilang, Tapi Roma Tetap Pulang dengan Tiga Poin
-
Arsenal Libas Tottenham 4-1, The Gunners Makin Kokoh di Puncak Klasemen
-
AC Milan Tumbangkan Inter: Pulisic Bersinar, Maignan Jadi Pahlawan