Suara.com - Link live streaming Wolverhampton vs Liverpool pada pertandingan pekan ke-15 Liga Inggris 2021/22, Sabtu (4/12/2021) malam WIB. The Reds siap melanjutkan tren positifnya.
Bertandang ke Molineux Stadium ini, Liverpool sedang dalam kepercayaan diri yang tinggi. Skuat besutan Jurgen Klopp ini sukses meraih kemenangan meyakinkan dalam empat pertandingan terakhir di semua kompetisi.
The Reds sukses melibas Arsenal 4-0, Porto 2-0, Southampton 4-0 dan terakhir Everton 4-1. Tentu saja, Jurgen Klopp ingin melanjutkan hasil positifnya saat bertandang ke markas Wolves.
Trio penyerang Mohamed Salah, Diogo Jota dan Sadio Mane (SJM) tampaknya masih tetap menjadi andalan Klopp. Apalagi Salah sedang on fire setelah mencetak 10 gol dan 5 assist dari 10 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Sementara tuan rumah Wolverhampton patut waspada. Skuat besutan Bruno Lage gagal meraih kemenangan di dua laga terakhirnya di Liga Inggris setelah hanya meraih hasil imbang 0-0 saat menghadapi Norwich City dan Burnley.
Namun, Bruno Lage mencoba untuk mengamankan tiga poin saat menjamu Liverpool. Hee-Chan Hwang, Raul Jimenez dan Adama Traore siap menjadi andalan di lini depan Wolves.
Di atas kertas, Liverpool memang lebih diunggulkan bisa mengamankan tiga poin. Namun The Reds juga patut waspada karena Wolves tidak terkalahkan di empat laga kandang terakhirnya di Liga Inggris.
Pertandingan seru Liga Inggris ini bisa disaksikan streaming di Mola TV dengan mengklik Tautan Link live streaming Wolverhampton vs Liverpool
Baca Juga: Link Live Streaming Madura United vs Persib Bandung
Tag
Berita Terkait
-
Legenda Australia Harry Kewell Resmi Latih Klub Vietnam Hanoi FC
-
Jamie Carragher: Liverpool Seperti Main Basket
-
Klasemen Liga Inggris Pekan ke-7: Liverpool Tumbang, Arsenal Rebut Puncak Klasemen
-
Gol Tunggal Erling Haaland Antar Manchester City Raih Kemenangan atas Brentford
-
Link Nonton Live MotoGP Mandalika 2025
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Cerita Nathan Ake Kenang 2 Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh dan Thom Haye
-
Wasit Ahmad Al Ali Pernah Jadi 'Saksi' Kekalahan Arab Saudi, Timnas Indonesia Diuntungkan?
-
Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert: Tidak Ada yang Bisa Saya Lakukan
-
Resmi! Klub Kevin Diks Masuk Zona Degradasi
-
Statistik Horor Pelatih Arab Saudi di Oktober, Timnas Indonesia Bisa Jadi Korban
-
Pengamat Vietnam Prediksi Timnas Malaysia akan Dibanned dari Kompetisi Internasional
-
Isyarat Absen Lawan Arab Saudi, Ole Romeny: Saya Pikir...
-
Siaran Langsung Gratis Pertandingan Arab Saudi vs Timnas Indonesia Tonton di Sini
-
Psywar! Media Arab Saudi Sindir Timnas Indonesia, Sodorkan Fakta Ini
-
Patrick Kluivert Curhat Jelang Lawan Arab Saudi: Waktu Tak Akan Pernah Cukup