Suara.com - Tira Persikabo akan menghadapi Barito Putera dalam pekan ke-20 BRI Liga 1 2021/2022. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Kompyang Sujana, Bali, Selasa (17/1/2022).
Bagi Tira Persikabo duel ini menjadi momentum yang pas untuk kembali mendapat kemenangan. Sebelumnya, tim besutan Liestiadi berhasil mengalahkan Persik Kediri dengan skor 1-2.
Laskar Padjajaran --julukan Tira Persikabo-- kini menempati posisi ke-12 klasemen sementara BRI Liga 1 dengan 22 poin. Tambahan tiga angka menjaga asa mereka menembus posisi 10 besar.
Kesempatan pun terbuka lebar, sebab di atas kertas, Tira Persikabo lebih unggul ketimbang Barito Putera yang saat ini menempati zona degradasi.
Sementara itu di sisi Laskar Antasari --julukan Barito Putera-- mereka hendak memanfaatkan momentum untuk keluar dari zona degradasi.
Saat ini Barito Putera menempati posisi ke-17 klasemen sementara BRI Liga 1 dengan raihan 15 poin.
Dua tim di atasnya, Persela Lamongan dan Persipura Jayapura, sudah melakoni laga pekan ke-20 dan mengumpulkan 16 dan 18 poin.
Kemenangan atas Tira Persikabo bisa membuat Barito Putera keluar dari zona degradasi. Adapun Laskar Antasari punya keunggulan head to head dari Persipura Jayapura.
Kedua tim juga bisa menurunkan pemain-pemain terbaiknya. Oleh sebab itu pertandingan bakal berjalan sangat menarik.
Baca Juga: Prediksi PSM Makassar vs Persik Kediri di BRI Liga 1
Perkiraan susunan pemain
Tira Persikabo (4-3-3): Syahrul Trisna; Gilang Ginarsa, Andy Setyo, Veniamin Shumeyko, Firza Andika; Manahati Lestusen, Didik Wahyu, Sergey Pushnyakov; Ciro Alves, Dimas Drajad, Aleksandar Rakic
Pelatih: Liestiadi
Barito Putera (4-3-3): Aditya Harlan; Bagas Kaffa, Renan Alves, Dandi Maulana, Nazar Nurzaidin; Abrizal Umanailo, Yoo Hyun-Goo, Luthfi Kamal; Rizky Pora, Bruno Matos, Guy Junior
Pelatih: Rahmad Darmawan
Berita Terkait
-
Fabio Lefundes Lebih Cocok Latih Timnas Indonesia Dibanding Timur Kapadze?
-
Persib vs Persebaya, Maung Bandung Unggul 1-0, Laga Ditangguhkan Karena Hujan Badai
-
Persiapan Maksimal, Teco Optimis Barito Putera Raih Kemenangan di Laga Perdana Championship
-
Head to Head Semen Padang vs PSBS Biak Lengkap dengan Statistik dan Performa Terkini
-
Dari Perserikatan ke BRI Super League: Era Baru dan Sejarah Para Juaranya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Mengenal Sosok Zulkifli Syukur Kandidat Kuat Asisten John Herdman
-
Sempat Dirumorkan Keturunan Jawa, Pemain Leeds United Resmi Bela Timnas Suriname
-
Menerka Gebrakan John Herdman di Timnas Indonesia Mulai dari Ruang Ganti, Filosofi Hingga Fondasi
-
Nova Arianto Tak Disodorkan Jadi Asisten Pelatih John Herdman di Timnas Indonesia
-
Keputusan Gila John Herdman Disorot Media Amerika Selatan Usai Resmi Latih Timnas Indonesia
-
Joey Pelupessy Masih Kesal Gagalnya Patrick Kluivert Antar Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
-
Arne Slot Merasa Puas Bisa Tahan Imbang Arsenal
-
Jay Idzes dan Kevin Diks Pimpin Transformasi Karier Pemain Timnas Indonesia di Liga Top Eropa
-
Hokky Caraka Minta Tolong ke John Herdman yang Ditunjuk Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
3 Pemain Terbuang Berpeluang Besar Comeback ke Timnas Indonesia Era John Herdman