Suara.com - Bocah 15 tahun asal Brasil, Endrick Felipe Moreira mencuri perhatian dunia. Di usia semuda itu, dia bikin Manchester United dan Real Madrid kepincut untuk mengamankan tanda tangannya.
Nama Endrick Felipe Moreira muncuat usai mencetak gol salto dari tepi kotak penalti saat timnya, Palmeiras U-20 berjumpa Oeste di perempat final Copinha tahun ini.
Profil Endrick Filipe Moreira
Moreira lahir di Brasil pada 21 Juli 2006. Dirinya menimba ilmu sepak bola di akademi Palmeiras sejak usia 10 tahun.
Baca Juga: Pemain Liga Inggris Sewa Mantan Tentara Pasukan Khusus Demi Lindungi Rumah dari Pencuri
Di Palmeiras, Moreira bertumbuh. Skill olah bola dan visi bermainnya mulai terlatih menjadi pesepak bola hebat.
Catatan Moreira di Palmeiras muda juga membuat kagum. Sebab, dari 169 laga, ia sudah mencetak 165 gol.
Berkat penampilan apiknya, sejumlah klub Eropa memang menginginkan jasanya. Gayung bersambut, Moreira juga memberikan kode bahwa dirinya bersedia ke Benua Biru.
Real Madrid dan Manchester United disebut-sebut akan mendapatkan jasanya. Hanya, usia yang masih 15 tahun, membuat El Real belum bisa mengamankan jasanya karena terbentur aturan FIFA.
Seperti diketahui, FIFA tidak memperbolehkan klub untuk menyodorkan kontrak profesional kepada pemain luar negeri di bawah usia 18 tahun.
Baca Juga: Inter Milan Intip Peluang Angkut Felipe Caicedo dari Genoa Sebelum Jendela Transfer Ditutup
Kontributor: Kusuma Alan
baca juga
-
>
Demi Berseragam Sevilla, Anthony Martial Tolak Mentah-mentah Pinangan Tottenham dan Newcastle
-
>
Dusan Vlahovic Dipepet Juventus, Arsenal Incar Eks Real Madrid
-
>
Jesse Lingard Segera Susul Anthony Martial Tinggalkan Manchester United
Komentar
Berita Terkait
-
Cari Pengganti Edinson Cavani, Manchester United Lirik Christopher Nkunku
-
Iker Casillas Sebut Liverpool dan Real Madrid Tim Terbaik di Dunia, Tapi Doakan Madrid Juarai Liga Champions
-
Enggan Pikirkan Ballon d'Or, Sadio Mane Pilih Fokus ke Final Liga Champions
terpopuler
-
Begini Kondisi Anak Ridwan Kamil Terkini, Emmeril Khan Hilang di Sungai Aare Swiss
-
6 Gaya Wulan Guritno Pakai Bikini Sampai Gaun Transparan, Bikin Mata Kaum Adam Melotot
-
Viral Kabar Anak Ridwan Kamil Ditemukan Usai Hanyut di Sungai Aare Swiss
-
Mengenang Sikap Bijak Buya Syafii Usul Ahok Dipenjara 400 Tahun, Ini Momen Kedekatan Keduanya
-
Guru Besar ITB Sarankan Pakai Air Galon Isi Ulang Guna Mengatasi Masalah Sampah Plastik