Meski hanya membela tim papan tengah, Berardi mampu menggendong timnya di kancah Serie A. Di musim ini saja, ia mampu mencetak 10 gol dan 10 assist dalam 20 penampilan.
7. Dusan Vlahovic (Fiorentina)
Nama Dusan Vlahovic melejit dalam dua musim terakhir karena sumbangsih golnya bersama Fiorentina di kancah Serie A Italia. Wajar jika Juventus berani merogoh kocek Rp1,2 triliun demi mendapatkan jasanya.
Pemain berusia 22 tahun ini terus tampil konsisten dalam mencetak gol dan assist. Dalam 21 laga di Serie A musim ini, Vlahovic telah mencetak 17 gol dan 4 assist.
6. Patrik Schick (Bayer Leverkusen)
Selain Berardi, nama kejutan lainnya yang masuk dalam daftar ini adalah Patrik Schick dari Bayer Leverkusen. Di musim ini, ia telah mencetak 18 gol dan 3 assist dalam 17 laga di Bundesliga Jerman 2021/22.
Ketajaman Patrik Schick sebenarnya bukanlah sesuatu yang mengejutkan. Eks penyerang AS Roma ini sebelumnya berstatus top skor Euro 2020 bersama Cristiano Ronaldo.
5. Erling Haaland (Borussia Dortmund)
Jika ada Mbappe dan Vlahovic, maka tak sah rasanya jika tak memasukkan nama Erling Haaland. Penyerang asal Norwegia ini telah mencetak 16 gol dan 6 assist di Bundesliga Jerman 2021/2022 hanya dalam 14 laga saja.
Baca Juga: 3 Alasan Timnas Mesir Bisa Kampiun Piala Afrika 2021
Torehan Haaland ini sendiri terbilang cukup fantastis, mengingat ia sempat absen beberapa pekan akibat cedera. Pasca pulih, ketajamannya terus berlanjut hingga saat ini.
4. Thomas Muller (Bayern Munich)
Masih dari Bundesliga Jerman, ada nama Thomas Muller yang telah mencetak 6 gol dan 18 assist di musim 2021/22 sejauh ini.
Torehan ini cukup mengejutkan, karena Muller telah berusia 32 tahun. Meski terbilang tua, saat ini ia tercatat sebagai pemain dengan assist terbanyak di lima liga top Eropa musim ini.
3. Karim Benzema (Real Madrid)
Beranjak ke La Liga Spanyol, ada nama Karim Benzema yang di musim ini telah mencetak 17 gol dan 7 assist bersama Real Madrid dalam 24 laga.
Tag
Berita Terkait
-
Erling Haaland Buka Suara usai Cetak 16 Gol selama Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Norwegia Bantai Italia 4-1, Haaland Antar Negaranya Lolos ke Piala Dunia Pertama Sejak 1998
-
Italia Emban Misi Mustahil Menang 9-0, Gennaro Gattuso Bakal Lakukan Apa?
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
-
Bruno Fernandes Bongkar Reaksi Tak Terduga Cristiano Ronaldo Usai Dapat Kartu Merah
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
Kode Kuat Timur Kapadze dan Heimir Hallgrimsson Calon Pelatih Timnas Indonesia
-
Prediksi Formasi Timnas Indonesia di Tangan Timur Kapadze
-
The Athletic Soroti Akar Masalah Sepak Bola Indonesia Usai Gagal ke Piala Dunia 2026
-
PSSI Irit Bicara Soal Timur Kapadze dan Heimir Hallgrimsson Bakal Melatih Timnas Indonesia
-
Era Baru Les Bleus? Zinedine Zidane Diproyeksikan Jadi Pelatih Baru Prancis
-
Bek Utama Arsenal Cedera Jelang Derbi London Utara Lawan Tottenham Hotspur
-
Jude Bellingham Nyontoh Tingkah Buruk Vinicius Jr, Thomas Tuchel Ngamuk
-
Harry Kane Lampaui Rekor Pele: 78 Gol dari 112 Laga
-
Timnas Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Gattuso: Saya Lebih Suka Dibantai dari Awal
-
Inggris Kalahkan Albania 2-0, Gelandang Rp1,17 Triliun Didamprat Roy Keane