Suara.com - Drawing semifinal Liga Champions 2021/2022 sudah diketahui berdasarkan bagan yang keluar saat drawing perempatfinal yang dilakukan bulan lalu.
Adalah Villarreal melawan Liverpool dan Manchester City versus Real Madrid yang bakal menjadi dua laga seru di babak semifinal nanti.
Manchester City bentrok dengan Real Madrid adalah duel yang bisa disebut berimbang karena keduanya memang diprediksi bisa melaju sejauh ini.
Berbeda dengan laga Villarreal vs Liverpool, duel ini akan menjadi pertemuan antara tim unggulan dengan tim underdog. Ya, The Yellow Submarine --julukan Villarreal-- secara mengejutkan bisa menembus semifinal Liga Champions musim ini.
Perjalanan Villarreal juga terbilang meyakinkan untuk bisa sampai di fase ini. Skuad besutan Unai Emery tersebut menumbangkan lawan-lawan yang di atas kertas lebih diunggulkan.
Ambil contoh pada babak perempatfinal. Villarreal secara mengejutkan mampu menyingkirkan raksasa macam Bayern Munich chen dengan agregat 2-1.
Oleh karena itu, Liverpool tak bisa berleha-leha dan menganggap enteng Villarreal. Karena ada beberapa alasan yang bisa bikin The Reds terjungkal saat melawan Villarreal.
1. Villarreal Giant Killing
Penakluk raksasa, begitu kiranya istilah yang tepat buat kiprah Villarreal di Liga Champions musim ini. Mereka berhasil mengalahkan tim-tim kuat di fase gugur.
Baca Juga: Jurgen Klopp Antusias Bakal Beradu Taktik dengan Unai Emery di Semifinal Liga Champions
Di babak 16 besar, Villarreal menyingkirkan Juventus dengan agregat 4-1--dimana salah satu pertemuannya berakhir dengan kemenangan 3-0 Villarreal.
Lalu di babak perempat final kemarin, Villarreal secara mengejutkan mengeliminasi Bayern yang berstatus sebagai juara Liga Champions dua musim lalu.
2. Faktor Unai Emery
Alasan berikutnya adalah keberadaan Unai Emery di kursi pelatih Villarreal. Sosok asal Spanyol tersebut sudah beberapa kali menghadapi Juergen Klopp.
Meski dalam 5 pertemuan di antara keduanya Emery baru meraih 1 kemenangan dan menelan 3 kekalahan, dia setidaknya memahami pola permainan The Reds di bawah arahan Klopp.
3. Liverpool Harus Berbagi Fokus
Berita Terkait
-
Juventus Incar 3 Pemain Gratisan, Chelsea dan Liverpool Siap Jadi Penghalang
-
Robbie Fowler Bongkar Kesalahan Fatal Liverpool: Rekrutan Anyar Hancurkan Tim
-
Legenda Manchester United Cibir Florian Wirtz seperti Anak Kecil di Lapangan
-
Federico Chiesa Tolak Panggilan Timnas Italia, Reaksi Gattuso di Luar Dugaan
-
Pelatih Timnas Jerman Kambing Hitamkan Liverpool yang Bikin Florian Wirtz Melempem
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Sudah Lupakan Saja, 2 Calon Resmi Tak Bisa Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Siapa Heimir Hallgrimsson? Juru Taktik Piala Dunia 2018 Mendadak Digosipkan Calon Pelatih Timnas
-
Beckham Putra Ambisi Jaga Ritme Persib Bandung Tak Terkalahkan Enam Laga
-
Jalur Kemenangan PSM Makassar Kembali, Tomas Trucha Merasa Ada Semangat Baru di Tim
-
Muhammad Ferrari Sambut Baik Laga Uji Coba Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Sangat Penting!
-
Resmi! Timur Kapadze Masuk Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
-
Update Calon Pelatih Timnas Indonesia, Siapa Saja Yang Sudah Muncul?
-
Daftar Pemain Keturunan Lama dan Baru di Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali dan SEA Games 2025
-
Kata-kata Shin Tae-yong soal Nova Arianto Gagal di Piala Dunia U-17 2025
-
PSMS Medan Pede Curi Poin dari Markas Persekat Tegal