Kini pria kelahiran Salatiga itu bekerja sebagai pegawai negeri sipil, di mana ia bekerja di Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag).
Rekan duet Zaenal Arief di Persita Tangerang, Ilham Jaya Kesuma juga merupakan PNS yang bekerja di Dinas Cipta Karya Pemerintah Kabupaten Tangerang.
Dalam karier sepak bolanya, Ilham Jaya Kesuma juga dikenal sebagai penyerang haus gol. Bahkan dirinya pernah menyabet gelar top skor Piala Tiger 2004 bersama Timnas Indonesia.
Perjalanan karier Ilham Jaya Kesuma sendiri kebanyakan dihabiskan di Persita Tangerang. Sedangkan di tim nasional, dirinya mampu sebanyak 18 kali dengan torehan 13 gol.
4. Boaz Solossa
Meski belum pensiun dari lapangan hijau, ternyata Boaz Solossa memiliki status sebagai PNS di Kantor Otonomi Daerah Provinsi Papua.
Jabatan sebagai PNS itu didapatkan secara murni, bukan karena prestasinya sebagai pesepak bola ternama yang malang melintang di kasta teratas dan tim nasional Indonesia.
Saat ini, Boaz Solossa masih aktif bermain, di mana dirinya tercatat berseragam Borneo FC sejak Liga 1 musim 2021-2022.
Baca Juga: Ingin Percepat Proses Naturalisasi, PSSI Pastikan Keseriusan Para Calon Pemain
Kontributor: Zulfikar Pamungkas
Tag
Berita Terkait
-
3 Pemain yang Bisa Isi Posisi Saddil Ramdani di Timnas Indonesia, Salah Satunya Pemain Persib Bandung
-
Timnas Indonesia U-23 Bakal Hadapi Pohang Steelers dan Daejeon Citizen di Korea Selatan
-
Banyak Talenta Muda Berbakat, Marc Klok Yakin Timnas U-23 Rebut Emas di SEA Games Vietnam
-
Dua Pemain Muda Persija Cahya Supriadi dan Muhammad Ferarri Promosi ke Timnas Indonesia U-23
-
Terbang ke Belanda, PSSI Berburu Pemain Naturalisasi untuk Timnas Indonesia
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Bukan Vietnam! Bos JDT Ungkap Pengadu Kasus Naturalisasi Malaysia ke FIFA
-
Bela Performa Lamine Yamal, Staf Pelatih Barcelona: Dia Masih 18 Tahun
-
El Clasico Nyaris Jadi Arena Baku Hantam, Ini Respon Santai Xabi Alonso
-
Tumbang di Markas Bhayangkara FC, Ini Dalih Pelatih Persijap Jepara
-
Hasil BRI Super League: Bermain 10 Orang, Persib Bandung Sukses Kalahkan Persis
-
BREAKING NEWS! Juventus Resmi Pecat Igor Tudor, Ini Pengganti Sementara
-
Liverpool Hancur Lebur, Eks MU Desak Arne Slot Usir Bek Rp887 M Ini
-
Bek Rp130 Miliar Bilang Timnas Indonesia Punya Kesamaan dengan Italia, Kok Bisa?
-
Publik Malaysia Heboh! Eks Arsenal yang Kini Nganggur Ngaku Punya Darah Melayu
-
Kakak Eliano Reijnders Alami Pekan Buruk, Terancam Kehilangan Tempat di Man City