Hal ini senada dengan ucapan Ralf Rangnick, pria yang berstatus pelatih interim dan akan naik pangkat menjadi konsultan Man United.
Menurut penuturannya, Man United belum tentu akan mempertahankan Ronaldo, karena keputusan sepenuhnya berada di tangan petinggi klub.
3. Kesulitan Meraih Gelar
Tak ada yang menyangkal betapa hausnya Cristiano Ronaldo akan gelar-gelar bergengsi. Namun, rasa dahaganya akan trofi itu tak bisa dipenuhi Man United.
Saat dirinya tiba di Old Trafford, Man United digadang-gadang akan menjadi juara liga. Apalagi kedatangannya dibarengi pemain dengan status bintang lainnya semacam Jadon Sancho dan Raphael Varane.
Namun yang terjadi, Man United justru harus terlempar dari persaingan di seluruh ajang dan dipastikan puasa gelar. Padahal, Ronaldo sendiri tampil sangat baik dan terkesan ‘menggendong’ Setan Merah.
4. Demi Ballon d’Or
Di usia yang tak lagi muda, tak banyak waktu bagi Cristiano Ronaldo untuk bisa menambah perolehan Ballon d'Or di lemarinya.
Untuk meraih Ballon d'Or ke-6 nya, Ronaldo membutuhkan rekan-rekannya untuk membantunya meraih gelar yang menambah peluang dirinya meraih penghargaan pemain terbaik itu.
Baca Juga: Efek Erik ten Hag, Robin van Persie Berpeluang Kembali ke Manchester United
Namun di Man United, Ronaldo yang telah tampil garang justru dibuat jatuh oleh kondisi tim dan rekan-rekannya yang justru membuatnya bakal kesulitan meraih Ballon d'Or ke-6 nya.
5. Berpotensi Absen dari Liga Champions
Jika masih bertahan di Man United musim depan, Cristiano Ronaldo nampaknya harus siap-siap mengucapkan selamat tinggal ke Liga Champions.
Pasalnya, Man United saat ini berada dalam posisi sulit untuk tampil di Liga Champions musim depan, seiring jebloknya performa klub.
Man United saat ini duduk di peringkat ke-5 klasemen dan akan bersaing dengan Tottenham Hotspur serta Arsenal untuk memperebutkan satu spot di empat besar klasemen.
Kontributor: Felix Indra Jaya
Berita Terkait
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Roy Keane Kirim Pesan Tegas ke Wonderkid MU: Kerja Keras, Gak Usah Ngeluh!
-
Lupakan Liverpool! Ruben Amorim Hadapi 3 Ujian Krusial, Bisa Tentukan Nasibnya di MU
-
MU Merugi! Statistik Gila Marcus Rashford: 11 Laga, 5 Gol, 5 Assist
-
12 Laga Beruntun Cetak Gol! Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
Terkini
-
Kisah Raul Gonzalez: Legenda Real Madrid yang Jadi Raja Abadi Liga Champions
-
Pelatih Aston Villa Ingin Lanjutkan Tren Positif Lawan Klub Dean James
-
Usai Debut Menjanjikan, Marselino Ferdinan Menghilang dari Skuad AS Trencin di Piala Slovakia
-
Berjiwa Ksatria, Rizky Ridho Akui Buat Kesalahan saat Lawan Irak
-
Didesak Mundur, Ini 8 Janji Erick Thohir Saat Maju Ketum PSSI, Berapa yang Terealisasi?
-
Liverpool Pesta Gol, Mohamed Salah Panen Cibiran: Makin Tua, Makin Egois
-
Jelang FIFA Matchday November, Timnas Indonesia Masih Tanpa Pelatih dan Lawan
-
Legenda Inter Milan Buka Paradoks Patrick Kluivert, Nama Besar Tak Cukup di Timnas Indonesia
-
Pelatih Portugal: Semua Orang Bicarakan Kluivert, Dia Memang Tidak Bagus!
-
Media Malaysia Curiga dengan Sikap Diam 7 Pemain Naturalisasi Usai Disanksi FIFA