Tak butuh waktu lama bagi Vidal merantau menjalani karier di luar Brasil. Usai dilepas Londrina, ia kemudian dipinang oleh tim Yunani, PAS Giannina pada Agustus 2016.
PAS Giannina bukanlah tim sembarang. Saat Vidal bergabung, tim tersebut mentas di Liga Super Yunani atau kasta teratas sepak bola Yunani.
Di musim pertamanya di PAS Giannina, Vidal tampil sebanyak 19 kali dengan sumbangsih dua gol saja yang semuanya dicetak di kancah liga.
Perjalanan Vidal di PAS Giannina pun terus berlangsung selama tiga tahun. Hingga akhirnya pada 2019, ia dipinang tim asal Lithuania, FK Zalgiris.
Perjalanan Vidal di FK Zalgiris terbilang tak cukup lama. Ia hanya bertahan setahun di Lithuania dan hengkang ke Israel pada 2020 dengan bergabung Hapoel Petah Tikva.
Namun di Israel pun perjalanannya tak berlangsung lama. Pada Agustus 2021, Vidal memutuskan kembali ke Yunani dan bergabung dengan tim kasta kedua, Anagennisi Karditsas.
Selama semusim membela Anagennisi Karditsas, Vidal bermain sebanyak 24 kali di ajang Liga Super 2 Yunani dan ajang domestik Kypello Elladas.
Dalam 24 penampilan atau bermain sebanyak 966 menit tersebut, Vidal mampu mengoleksi satu gol dan dua assist bagi Anagennisi Karditsas. [Felix Indra Jaya]
Baca Juga: Hadapi Liga 1 Musim Depan, Persib Agendakan Latihan Pada Pertengahan Mei 2022
Berita Terkait
-
Reva Adi Utama Ungkap Alasan Sebenarnya Berpisah dengan Persebaya Surabaya
-
Hanya Setengah Musim, PSIS Semarang Resmi Lepas Bek Kawakan Beny Wahyudi
-
Rans Cilegon FC Kembali Datangkan Pemain, Kali Ini Eks Kapten Persebaya Surabaya
-
Dilepas Persija, Salman Alfarid Langsung Gabung Persebaya Surabaya
-
Pemain Asing Rans Cilegon FC Salah Satunya dari Portugal
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Hasil Derby Manchester: Debut Manis Carrick, Manchester United Menang Mutlak Atas City
-
Bukan Sekadar Bagi Hadiah, Ini Tujuan Kevin Diks untuk Suporter Timnas Indonesia
-
Nge-Jokes 1+1=2 yang Viral, Akun Bali United Kena Sentil: Gak Ada Kerjaan Ya?
-
Manchester City dan Chelsea Saling Sikut untuk Rekrut Pemain Keturunan Filipina
-
Zidane Ungkap Kunci Taklukan Ruang Ganti Real Madrid: Pelatih Wajib Diterima Pemain
-
Patrick Kluivert Gagal Dapat Kerjaan Baru, Tunisia Jatuhkan Pilihan kepada Sabri Lamouchi
-
Tak Gentar Lawan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Vietnam Tegaskan Status Juara Bertahan
-
Sesaat Lagi Kick Off! Link Streaming dan Susunan Pemain Manchester United vs Manchester City
-
Kabar Duka dari Serie A Italia: Presiden Fiorentina Meninggal Dunia
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Berapa Ranking FIFA Yunani?