Suara.com - Perjuangan timnas Indonesia untuk lolos ke putaran final Piala Asia 2023 tinggal menghitung hari. Skuad Garuda disebut-sebut bakal lolos karena sejumlah alasan.
Sebagaimana diketahui, timnas Indonesia akan tampil di Kualifikasi Piala Asia 2023 yang digelar di Kuwait pada 8 hingga 15 Juni 2022.
Pada ajang tersebut, timnas Indonesia tergabung di Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 bersama Yordania, Nepal, dan tuan rumah Kuwait.
Timnas Indonesia akan berjuang untuk merebut salah satu dari 11 tiket yang tersisa untuk tampil di putaran final Piala Asia 2023.
Tentu saja, ada sejumlah alasan yang membuat skuad Garuda bisa mewujudkan target untuk lolos ke putaran final Piala Asia 2023.
Berikut Suara.com menyajikan alasan-alasan mengapa timnas Indonesia bisa lolos ke putaran final Piala Asia 2023.
1. Shin Tae-yong Kantongi Kelemahan Anak Asuhnya
Pertandingan FIFA Matchday melawan Bangladesh bisa menjadi salah satu cara Shin Tae-yong untuk mengukur kesiapan anak asuhnya jelang Kualifikasi Piala Asia 2023.
Sebab, Shin Tae-yong sudah melihat banyak kekurangan yang dimiliki oleh skuad Garuda. Area-area yang perlu dibenahi tentu sudah menjadi catatan sang juru taktik.
Baca Juga: Baru Ulang Tahun, Pemain Eropa Milik Timnas Malaysia Incar Lolos ke Piala Asia 2023
Oleh karena itu, Shin Tae-yong diharapkan mampu membenahi berbagai kelemahan timnas Indonesia meski durasi persiapannya tak terlalu panjang.
2. Timnas Indonesia Dapat Suntikan Tenaga Baru
Skuad timnas Indonesia yang dibawa ke Kualifikasi Piala Asia 2023 ini memang cukup berbeda dengan yang tampil di Piala AFF 2020 beberapa waktu lalu.
Shin Tae-yong tampak menambah beberapa pemain baru di sejumlah lini. Beberapa nama yang muncul ialah Saddil Ramdani, Marc Klok, Stefano Lilipaly, hingga Dimas Drajad.
Dua pemain naturalisasi yang dipanggil Shin Tae-yong itu diharapkan memberikan dampak positif bagi performa timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023.
3. Pengalaman Shin Tae-yong
Berita Terkait
-
Erick Thohir Bongkar Alasan PSSI Terkesan Lambat Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Hanya Berikan Beban Medali Perak di SEA Games 2025, Aroma Erick Thohir Mulai Cari Aman?
-
Adu CV Giovanni van Bronckhorst dengan Patrick Kluivert, Siapa Lebih Bagus?
-
Bursa Pelatih Timnas Indonesia Memanas, Giovanni Van Bronckhorst Kandidat Kuat Gantikan Kluivert
-
Penunjukan Nova Arianto, Timnas Indonesia U-20 dan Bukti Konkret Perpecahan di Tubuh PSSI
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Misi Sejarah Eberechi Eze: Gelar Liga Champions Pertama Arsenal Akan Jadi Milik Kami
-
Erick Thohir Bongkar Alasan PSSI Terkesan Lambat Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Thom Haye Waspadai Lion City, Bobotoh Diminta Padati Stadion Bishan
-
Adu CV Giovanni van Bronckhorst dengan Patrick Kluivert, Siapa Lebih Bagus?
-
Bursa Pelatih Timnas Indonesia Memanas, Giovanni Van Bronckhorst Kandidat Kuat Gantikan Kluivert
-
Ambisi Bojan Hodak! Persib Bandung Tak Incar Seri, Yakin Kunci Juara Grup AFC Champions League Two
-
3 Efek Buruk PSSI Tunda Tunjuk Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Hitung-hitungan Persib Bandung Lolos 16 Besar ACL Two 2025/2026
-
Ternyata 2 Pemain Abroad Timnas Indonesia Pernah Dilatih Giovanni van Bronckhorst
-
Giovanni van Bronckhorst Resmi Pelatih Timnas Indonesia? Erick Thohir: Jangan Buru-buru