Timnas Indonesia U-16 juara Piala AFF U-16 2022. (Suara.com/Arif Budi)
Salah satu keuntungan dari trofi juara Piala AFF U-16 2022 yang diraih oleh Muhammad Iqbal Gwijangge dan kawan-kawan ialah meningkatnya kepercayaan diri para pemain.
Dengan gelar juara tersebut, para pemain timnas Indonesia U-16 sudah membuktikan bahwa mental mereka cukup tangguh untuk menghadapi situasi-situasi penuh tekanan.
Aspek inilah yang patut mendapatkan perhatian khusus. Mental para pemain timnas Indonesia U-16 sudah cukup teruji. Tim pelatih juga sukses melakukan pekerjaannya untuk menumbuhkan mental tersebut selama TC.
Oleh sebab itu, tim pelatih yang dipimpin oleh Bima Sakti diprediksi akan memaksimalkan skuad timnas Indonesia U-16 saat ini yang sukses juara Piala AFF U-16 2022.
Kontributor: Muh Adif Setiawan
Komentar
Berita Terkait
-
Profil Malaysia, Lawan Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023: Pernah Tembus Perempat Final
-
Juara di AFF U-16, Bima Sakti Terapkan Ritual ke Pemain Sebelum Berlaga: Tatap Dinding dengan Foto Orang Tua
-
Jadwal Timnas Indonesia U-16 di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023
-
Teriak Local Pride, Apa sih Prestasi Markus Horison bersama Timnas Indonesia?
-
Viral Markus Horison Teriak 'Local Pride' usai Timnas Indonesia U-16 Juara, Banjir Hujatan Netizen
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Transfer Maarten Paes ke Ajax Amsterdam Ada Masalah?
-
Apa yang Bikin Ajax Amsterdam Rekrut Maarten Paes? Ternyata ini Alasannya
-
Media Belanda Geger: Ajax Dianggap Ditipu FC Dallas dalam Transfer Maarten Paes
-
Bakal Pindah ke Ajax, Ternyata Ada 2 Orang di Balik Kepindahan Maarten Paes
-
Manchester United Serius Kejar Kader Meite dari Rennes, Saling Sikut dengan Al Hilal
-
Rivan Nurmulki Balik ke Surabaya Samator? Hadi Sampurno Beri Jawaban Tegas
-
Ajax Tendang Kiper Tua! Jalan Maarten Paes Jadi Kiper Nomor Satu Terbuka Lebar
-
Luciano Spalletti Mencak-mencak Usai Juventus Main Imbang Lawan AS Monaco
-
Siapa Lawan Real Madrid di Babak Play-off Liga Champions, Lawan Benfica Lagi?
-
John Herdman Sudah Punya Rencana Soal Lokasi TC Timnas Indonesia