Suara.com - Pelatih Shin Tae-yong memanggil 36 pemain Timnas Indonesia U-19 untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) persiapan Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 pada 25 Agustus sampai 6 September 2022 di Jakarta.
Menariknya, dari ke-36 pemain yang diboyong 10 dari Persija Jakarta. Dari ke-10 pemain Persija yang dipanggil ada nama Frengky Missa dan Ginanjar Wahyu yang memang belakangan ini tengah menjadi sorotan karena penampilan apiknya.
Pada pemanggilan ini sejumlah nama seperti Cahya Supriadi, Kakang Rudianto, Marselino Ferdinan, Hokky Caraka, Rabbani Tasnim, dan Ronaldo Kwateh masih menghiasi skuad Garuda Nusantara --julukan Timnas Indonesia U-19.
Mereka kini akan berduet dengan nama-nama baru yang dipanggil Pelatih Shin Tae-yong seperti Frengky Missa, Muhammad Akrom, Muhammad Widi Syarif, dan lain-lainnya.
Persija menjadi tim penyumbang pemain terbanyak dengan 10 pemain, disusul Persebaya empat pemain, lalu Bhayangkara FC, Persib Bandung, dan PSM dengan masing-masing tiga pemain.
Hanya saja kemungkinan tidak semua pemain dibawa untuk Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. Oleh sebab itu, mereka semua harus bersaing memperebutkan posisi utama.
Adapun kualifikasi Piala Asia U-20 akan digelar pada 14-18 September mendatang di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Indonesia berada di grup F bersama Timor Leste, Hongkong, dan Vietnam.
Berikut Daftar 36 Pemain Tim U-19 Indonesia di TC 25 Agustus- 6 September 2022:
Kiper
Baca Juga: Profil Lee Yu-jun, Pemain Naturalisasi Asal Korea Selatan
1. Cahya Supriadi - Persija
2. Erlangga Setyo - Persis
3. Aditya Arya - Persebaya
4. I Komang Aryantara - Bali United
Belakang
5. Kadek Arel - Bali United
6. Barnabas Sobor - PSPS
7. M Ferarri - Persija
8. Dimas Juliano Pamungkas - Bhayangkara FC
9. Ahmad Rusadi - Persela Lamongan
10. Dia Syadid Alhawari - Persija
11. Mikkael Alfredo Tata - Waanal Bhintuka FC
12. Edgard Amping - PSM
13. Rayhan Utina - Persija
14. Kakang Rudianto - Persib
15. Frengky Missa - Persija
Tengah
16. Frezzy Al Hudaifi - Bhayangkara FC
17. Robi Darwis - Persib
18. Muhammad Rafli Asrul - PSM
19. Arkhan Fikri - Arema
20. Wahyudi - Persebaya
21. Achmad Maulana Syarif - Persija
22. Zanadin Fariz - Persis Solo
23. Marselino Ferdinan - Persebaya
24. Subhan Fajri - Dewa United
25. Ferdiansyah - Persib Bandung
26. Ronaldo Joybera Kwateh - Madura United
27. Alfrianto Nico - Persija
28. Ginanjar Wahyu - Persija
29. Arsa Ahmad - Bhayangkara
30. Teuku Razzaa Fachrezi - Persija
31. Agi Firmansyah - Persija
Depan
32. Muhammad Widi Syarif - Persebaya
33. Muhammad Akrom - Persikab
34. Hokky Caraka - PSS
35. Ricky Pratama - PSM
36. Rabbani Tasnim - Borneo FC
Tag
Berita Terkait
-
Jejak 6 Pemain Keturunan Indonesia di Ajax Amsterdam Sebelum Maarten Paes
-
Separah Apa Cedera Asnawi Mangkualam? Ancaman untuk Timnas Indonesia di FIFA Series
-
Rival Timnas Indonesia, Vietnam Kini Punya Tembok 3 Kiper Eropa Jelang Piala AFF 2026
-
Kronologis Asnawi Mangkualam Berakhir Tragis Akibat Cedera ACL Saat Sesi Latihan Bersama Port FC
-
Malam Penentuan di Liga Europa: Nasib 2 Pemain Timnas Indonesia di Ujung Tanduk
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Liam Rosenior Bongkar Jurus Chelsea Benamkan Napoli di Stadion Diego Maradona
-
Pep Guardiola Cetak Sejarah usai Man City Gilas Galatasaray, Apa Itu?
-
Sundulan Maut Robek Gawang Real Madrid, Anatoliy Trubin: Tiba-tiba Saya Disuruh Maju
-
3 Pemain Timnas Indonesia Cedera Jelang Debut John Herdman di FIFA Series 2026
-
Dominasi Inggris di Liga Champions: 5 Tim Premier League Lolos, Juara Bertahan Lalui Playoff
-
Tak Ada Perlakuan Istimewa, Bojan Hodak Peringatkan Layvin Kurzawa
-
Kondisi Terkini Asnawi Mangkualam, Cedera Parah Hingga Harus Operasi
-
Deretan Fakta Menarik Matchday Terliar Liga Champions 2025/2026 Tadi Malam
-
Jejak 6 Pemain Keturunan Indonesia di Ajax Amsterdam Sebelum Maarten Paes
-
Tanpa Kurzawa dan Dion Markx, Andrew Jung Siap Jadi Tumpuan Persib di Stadion Manahan