Suara.com - Mohamed Salah Hamed Mahrous Ghaly atau Mohamed Salah kemungkinan akan kembali ke Liverpool lebih cepat dibanding pemain Liga Inggris yang ikut memperkuat timnas negara masing-masing di Piala Dunia 2022 Qatar. Sebab Salah tidak ikut memperkuat Mesir di Piala Dunia 2022 Qatar.
Mesir tidak lolos Piala Dunia 2022 Qatar. Liverpool merekomendasikan Salah untuk istirahat selama jeda Liga Inggris dan Liga Eropa selama Piala Dunia 2022 Qatar.
Sehingga Salah akan dikeluarkan dari skuad lebih awal untuk bergabung kembali dengan Liverpool dan fokus pada sepak bola klubnya.
Penyerang itu akan kembali ke Liverpool menjelang dimulainya kembali musim Liga Inggris.
Dikutip dari Daily Mail, pemain berusia 30 tahun, yang dua kali mencetak gol dalam kemenangan 3-0 pada pertandingan persahabatan antara Mesir melawan Niger.
Untuk diketahui jika, The Reds memiliki awal yang buruk musim ini dan duduk di urutan kedelapan dalam tabel Liga Premier atau Liga Inggris dengan dua kemenangan dan sembilan poin dari enam pertandingan.
Salah hanya mencetak tiga gol dalam delapan pertandingan secara total untuk tim Jurgen Klopp sejauh musim ini.
Salah juga gagal mencapai level tertinggi tahun lalu, ketika ia mencetak 31 gol di semua kompetisi.
Sementara itu Salah menandatangani kontrak baru di Liverpool selama musim panas di tengah spekulasi tentang masa depannya.
Baca Juga: WAGs Timnas Inggris Nonton Piala Dunia 2022 Qatar dari Kapal Pesiar Seharga Rp 16 Triliun
Penyerang itu akan berusaha menambah koleksi dua gol liga musim ini ketika Liverpool menjamu Brighton.
Tag
Berita Terkait
-
Negara Porak Poranda Akibat Perang Geng, Kok Bisa Haiti Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
Suriname ke Playoff Piala Dunia 2026, Diperkuat Pemain Keturunan yang Urung Bela Timnas Indonesia
-
Curacao Lolos ke Piala Dunia 2026, Striker Persis Solo Jadi Top Skor
-
Ingatkan Irak, Graham Arnold: Kami Masih Belum Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Ambisi Juara Piala Dunia 2025, Hajime Moriyasu Belum Puas usai Jepang Hajar Bolivia 3-0
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri di BRI Super League 20 November 2025,, Misi Wajib Menang
-
Dilema Marselino Ferdinan: Mulai Nyetel di AS Trencin, Momentumnya Terancam Panggilan SEA Games
-
Negara Porak Poranda Akibat Perang Geng, Kok Bisa Haiti Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
Jadwal BRI Super League Pekan ke-13, 20-23 November 2025
-
Kode Keras PSSI, Segera Umumkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Timnas Singapura Disambut Bak Pahlawan, Dapat Bonus Rp25,5 Miliar Usai Lolos ke Piala Asia 2027
-
3 Klub Super League yang Cocok Jadi Pelabuhan Baru Ivar Jenner
-
Duo Abroad Disebut Kunci Timnas Indonesia Pertahankan Emas SEA Games 2025
-
Persija Jakarta vs Persik Kediri, Thales Lira Jadi Pilar Kunci Lini Pertahanan Macan Kemayoran
-
Suriname ke Playoff Piala Dunia 2026, Diperkuat Pemain Keturunan yang Urung Bela Timnas Indonesia