Suara.com - Boubacar Kamara dipastikan absen membela tim nasional Prancis untuk Piala Dunia 2022 di Qatar karena cedera ligamen lutut, kata pelatih Aston Villa Steven Gerrard yang dikutip The Independent pada Jumat (30/9/2022).
Pemain berusia 22 tahun, yang telah tiga kali bermain untuk Les Blues, mengalami cedera saat Villa menang 1-0 atas Southampton di Liga Premier Inggris pada awal bulan ini.
"Sayangnya Bouba akan absen sampai Piala Dunia berakhir, jadi itu pukulan besar," kata Gerrard kepada wartawan menjelang laga tandang timnya ke Leeds United pada Minggu (2/10/2022).
Absennya Boubacar adalah pukulan terbaru bagi juara bertahan Prancis, yang juga tidak diperkuat gelandang kunci mereka N'Golo Kante dan Paul Pogba dalam persiapan menuju Piala Dunia yang akan dimulai pada pertengahan November mendatang.
Prancis mengawali laga pertama mereka di Piala Dunia melawan Australia di Grup D pada 22 November diikuti oleh pertandingan grup melawan Denmark dan Tunisia.
[Antara]
Berita Terkait
-
Harga Tiket Piala Dunia 2026 Meroket Gila-gilaan, Calo Berpotensi Raup Untung Besar
-
Desakan Boikot Piala Dunia 2026 Menguat di Belanda, Ribuan Warga Tandatangan Petisi Penolakan
-
Timnas Inggris Ingin Bermarkas di 'Jantung Amerika' Selama Perhelatan Piala Dunia 2026
-
H-134 Piala Dunia 2026: Harga Hotel di AS, Kanada dan Meksiko Meroket, Suporter Berebut Reservasi
-
Teror Kartel Jelang Piala Dunia 2026: 11 Orang Tewas di Lapangan Sepak Bola Meksiko
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
5 Keuntungan Maarten Paes Resmi Gabung Ajax Amsterdam, Timnas Indonesia Ikut Kena Dampaknya
-
Bikin Lawan Mati Kutu, Intip Statistik Mentereng Calvin Verdonk Lawan Freiburg
-
Pemain Timnas Indonesia Rp34,76 Miliar Bisa Susul Maarten Paes ke Ajax Amsterdam
-
Lolos Playoff Liga Europa, Calvin Verdonk Diancam Raksasa Spanyol dan Serbia
-
Old Trafford Terancam Dirobohkan, Manchester United Malah Untung
-
3 Pemain Incaran Pep Guardiola di Bursa Transfer Musim Panas, Ada Keturunan Suriname
-
Shayne Pattynama Siap Debut! Persija Jakarta Optimis Ulang Kemenangan Telak Lawan Persita
-
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
-
John Herdman Latih Timnas Indonesia, Pemain Feyenoord Keturunan Manado Siap Jadi WNI
-
Punya Modal Berharga, Pelatih Brasil Pede Persija Jakarta Bakal Benamkan Persita