Suara.com - Piala AFF 2022 bakal diwarnai dengan sederet pemain berpostur tak biasa di level sepak bola Asia Tenggara, sejumlah pemain jangkung akan tampil di ajang ini.
Postur tinggi pemain ASEAN sebenarnya tidak lebih dari 180 cm, meskipun beberapa di antaranya memiliki tinggi lebih dari itu.
Namun kebanyakan pemain lokal memiliki tinggi sekitar 175 cm hingga 180 cm dan seolah sudah menjadi ukuran normal di kawasan ini.
Timnas Indonesia memiliki beberapa pemain dengan tinggi di atas rata-rata, seperti Fachruddin Aryanto dengan tingginya mencapai 185 cm.
Selain itu, kontestan Piala AFF 2022 ternyata juga memiliki pemain dengan tinggi di atas rata-rata layaknya Fachruddin.
Lantas siapa saja mereka? Berikut ini deretan pemain di Piala AFF 2022 dengan postur tinggi alias jangkung.
Elkan Baggott
Pemain keturunan Indonesia asal Inggris ini paling menarik perhatian di antara pemain lainnya, tingginya mencapai 194 cm.
Usianya masih 20 tahun, tapi Baggott sudah mencatat 12 caps bersama timnas Indonesia dan bakal menjadi andalan di skuad ini.
Baca Juga: 5 Pemain Timnas Indonesia yang Berpotensi Jadi Senjata Shin Tae-yong di Piala AFF 2022
Di Piala AFF 2022 nanti, Baggott tidak akan sendiri dalam mengawal lini bertahan Indonesia, ada Jordi Amat dan Sandy Walsh.
Kedua pemain bergenetik Eropa ini juga memiliki tinggi di atas rata-rata pemain ASEAN pada umumnya.
Pansa Hemviboon
Pemain berposisi bek di timnas Thailand, sejak debut pada 2017 hingga saat ini selalu menjadi andalan The War Elephants dalam menjaga lini bertahan.
Pansa memilki tinggi 191 cm, tentu keunggulan ini sangat berguna dalam menghalau bola-bola atas atau menciptatakan peluang dari tendangan penjuru.
Dua hal yang dimiliki Pansa sebagai pemain bertahan, lihai dalam mempertahankan lini pertahanan tetapi juga gacor ketika dituntut mencetak gol.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Suporter Kongo Viral di Piala Afrika 2025, Diam Membatu Selama 115 Menit Pertandingan
-
Eks Bomber Aston Villa: Arsenal Bakal Gampang Juara Premier League Musim Ini
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
Liverpool vs Leeds: Cody Gakpo Bidik Rekor Langka Ian Rush di Awal 2026
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata