Suara.com - Lionel Messi tampil menjadi bintang saat Argentina menghentikan laju Australia di laga 16 besar Piala Dunia 2022 dengan skor 2-1. Sang kapten berjuluk La Pulga itu tampil fantastis menjadi sosok pemecah kebuntuan timnya dengan mencetak satu gol.
Dengan kemenangan itu, La Albiceleste (julukan Timnas Argentina) sukses menjejakkan kaki ke perempatfinal Piala Dunia 2022 dan bakal bersua Belanda yang dua jam lebih dulu memastikan lolos usai menundukkan Amerika Serikat dengan skor 3-1.
Dengan lesakkan satu gol, Lionel Messi kini masuk jajarang pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 ini. Total ia telah mencetak dua gol. Sementara di deretan puncak ada sejumlah nama dengan torehan tiga gol.
Berikut daftar pencetak gol terbanyak Piala Dunia 2022 sebagimana dilansir dari laman FIFA:
3 Gol
Mereka adalah Kylian Mbappe (Prancis), Enner Valencia (Ekuador/tereliminasi), Cody Gakpo (Belanda), Marcus Rashford (Inggris) dan Alvaro Morata (Spanyol).
2 Gol
Bukayo Saka (Inggris), Mehdi Taremi (Iran/tereliminasi), Olivier Giroud (Prancis), Ferran Torres (Spanyol), Richarlison (Brasil), Lionel Messi (Argentina), Andrej Kramaric (Kroasia), Cho Gue Sung (Korea Selatan), Mohammed Kudus (Ghana/terelimininasi), Bruno Fernandes (Portugal), Salem Al Dawsari (Arab Saudi/tereliminasi), Kai Havertz (Jerman/tereliminasi), Niclas Fullkurg (Jerman/tereliminasi), Ritsu Doan (Jepang), Giorgian De Arrascaeta (Uruguay/tereliminasi), Breel Embolo (Swiss).
Baca Juga: Meraih Tiga Piala Dunia, Mengapa Pele Tak Pernah Dapat Ballon d'Or?
Berita Terkait
-
Data Fakta Jelang 'Perang Dunia' Belanda Vs Argentina, Catatan Ini Jadi Penentu Siapa Lolos Semifinal Piala Dunia 2022
-
Tak Terima Uruguay Tersingkir, Jose Gimenez Sikut Petinggi FIFA dan Hina Wasit: Kalian Semua Maling!
-
Tim Tango ke Perempat Final, Ini 3 Fakta Unik Laga Argentina vs Australia
-
Skor Mengejutkan Argentina vs Australia, Lionel Messi dkk Layak Tantang Belanda di Perempatfinal?
-
Meraih Tiga Piala Dunia, Mengapa Pele Tak Pernah Dapat Ballon d'Or?
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Alpha Arbutin untuk Hilangkan Flek Hitam di Usia 40 Tahun
- 7 Pilihan Parfum HMNS Terbaik yang Wanginya Meninggalkan Jejak dan Awet
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
Terkini
-
Prediksi Swansea City vs Manchester City: The Citizens Ogah Kalah Lagi
-
Prediksi Liverpool vs Crystal Palace: Lawan Tim Pesakitan, The Reds Bisa Menang?
-
PSSI Masih Bingung Soal Piala ASEAN FIFA, Kenapa?
-
Anggota DPR RI Setuju Timnas Indonesia CLBK dengan Shin Tae-yong
-
Real Madrid Manjakan Vinicius Jr! Tak Kasih Hukuman Meski Bentak Xabi Alonso
-
Mengerikan! Pemain Zenit St Petersburg Hampir Diculik Geng Bertopeng di Rusia
-
Dani Carvajal Terkapar, Trent Alexander-Arnold Siap Hadapi Mantan di Anfield
-
Cerita Jay Idzes Disorot Media Sassuolo: Dari Panggilan Bang Jay hingga Puji Rekan Setim
-
Terbongkar! Klub Eropa Ini Mau Selamatkan Karier Mees Hilgers tapi Ditolak FC Twente
-
Jadwal Piala Liga Inggris Pekan Ini, Arsenal vs Brighton, Liverpool vs Palace Panas!