Suara.com - Persaingan trofi Sepatu Emas alias gelar top skor Piala Dunia 2022 memasuki babak akhir. Semakin mengerucut, empat penyerang kini berpeluang besar jadi yang paling subur di Qatar.
Finalis Piala Dunia tahun ini memang sudah diketahui. Timnas Prancis mengamankan posisi di partai puncak usai mengalahkan Maroko 2-0 di semifinal, Kamis (15/12/2022) dini hari WIB tadi.
Sementara sehari sebelumnya, Timnas Argentina lolos ke final usai menang telak 3-0 atas Kroasia.
Empat nama di jajaran atas daftar top skor sementara Piala Dunia 2022 sendiri berasal dari dua negara finalis itu; Argentina dan Prancis.
Megabintang sekaligus kapten Timnas Argentina, Lionel Messi, saat ini ada di puncak dengan koleksi 5 gol. Jumlah gol serupa dibukukan penyerang Timnas Prancis, Kylian Mbappe.
Sementara itu, hanya berjarak satu gol di bawahnya ada Olivier Giroud dari Prancis dan Julian Alvarez dari Argentina.
Praktis laga final nanti akan jadi panggung empat nama tersebut untuk menambah pundi-pundi gol demi menyabet trofi Sepatu Emas, selain tentunya mewujudkan ambisi membawa negaranya jadi juara dunia.
Partai final Argentina vs Prancis akan dihelat di Stadion Lusail, Qatar pada Minggu (18/12/2022) malam pukul 22.00 WIB.
Daftar Top Skor Piala Dunia 2022:
Baca Juga: Profil Randal Kolo Muani, Striker Prancis yang Baru Masuk Langsung Cetak Gol ke Gawang Maroko
Tag
Berita Terkait
-
Bakal Nganggur 4 Bulan, Lionel Messi Ditawari Duit Rp175 M tapi Ini Syaratnya
-
5 Gol Solo Terbaik Sepanjang Sejarah Liga Champions: Dari Kaka hingga Micky van de Ven
-
Erling Haaland Ogah Disamakan dengan Messi dan Ronaldo, Apa Alasannya?
-
Liverpool vs Real Madrid: Duel Salah Kontra Mbappe, Siap yang Tumbang di Anfield?
-
Kylian Mbappe Kasih Penalti Jadi Bukti Vinicius Junior Lemah?
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
FIFA Matchday November 2025 Tak Pengaruhi Ranking FIFA Timnas Indonesia, Lho Kenapa?
-
Rahasia Persija Jakarta Hattrick Kemenangan, Apa Kata Mauricio Souza?
-
Kembali Jadi Musafir, Persija Nantikan Kepastian Main di JIS
-
Komentar Penyerang Keturunan Medan Bikin Timnas Indonesia Tenang, Kenapa?
-
Hitung-hitungan Timnas Indonesia U-17 Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Satu Tim dengan Nathan Tjoe-A-On, Striker Keturunan Bandung Beri Kode Gabung Timnas Indonesia?
-
Prediksi dan Link Streaming Red Star vs Lille: Calvin Verdonk Bakal Unjuk Gigi
-
Jadwal BRI Super League Pekan ke-12 6-9 November 2025
-
Bakal Nganggur 4 Bulan, Lionel Messi Ditawari Duit Rp175 M tapi Ini Syaratnya
-
Eduardo Perez Tegaskan Disiplin Krusial Persebaya vs Persik di Tengah Pengawasan VAR Ketat