Suara.com - Pasca penyerangan kantor Arema FC di Malang, Jawa Timur, Singo Edan justru tak menarik simpatik warganet. Bahkan caci maki warganet ramai di Twitter.
Hal itu terlihat dari komentar di postingan terakhir Arema FC. Twitter Arema FC @AremafcOfficial menyebarkan pernyataan resmi manajemen Arema soal pengrusakan kantor.
Komentar itu tidak ada yang baik. Justri kata binatang hingga makian kasar dialamatkan ke Arema FC.
Ada yang menyayangkan sikap Arema FC yang justru menempatkan diri sebagai pihak yang tersakini.
Bahkan ada yang menilai Arema FC menjadi beban Liga Indonesia. Kemungkinan ini ada hubungannya dengan Tragedi Kanjuruhan beberapa waktu lalu.
Bahkan ada yang minta Arema bubar.
Berikut sebagian isi cacian warganet ke Arema:
"Ojok merasa tersakiti ngono ta jancok ancen," tulis @bbennya****.
"Legowo munduro ae sam Rehat dulu," tulis @halmay****.
Baca Juga: Arema FC Berencana Bubar, Warganet Sambut Gembira: Kenapa Tak dari Awal Sih?
"Kalo terbuka mah yg turun langsung Pemilik saham mayoritasnya dong jangan kaki tangannya mulu. Percuma punya saham kalo ga ada konsumennya kan? biasanya kalo bisnis sebuah brand udah jelek namanya pilihan cuma 2 rebranding atau dijual aja..." kata @secretki****.
"Bubaro Cok," @TomiL****.
"AREMA FC, BUKAN E MEMBANGGAKN MALANG, MALAH MEMPERMALUKAN MALANG !!!" tulis @IkkiR****.
"bubuaro cokkkkk, munduro tekan liga. jancok!" tulis @Rap****.
Kronologi kericuhan di depan kantor Arema FC
Aksi unjuk rasa yang digagas oleh kelompok Arek Malang Bersikap pada Minggu (29/1) kurang lebih pada pukul 11.30 WIB berakhir ricuh. Kantor Arema FC di Jalan Mayjend Panjaitan Nomor 42, Kecamatan Klojen, Kota Malang mengalami kerusakan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Kata-kata Adem Ratu Tisha untuk Timnas Indonesia U-17: Fokus Adik-adik
 - 
            
              Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: 2 Abroad Cadangan
 - 
            
              Nilai Jay Idzes Usai Sassuolo Jadi Pecundang
 - 
            
              Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia Dipastikan Ditonton Langsung Pembantu Presiden
 - 
            
              3 Bintang Muda yang Siap Bawa Timnas Indonesia U-17 Kejutkan Zambia di Piala Dunia 2025
 - 
            
              Putu Panji Panaskan Semangat! Timnas Indonesia U-17 Siap Hancurkan Zambia
 - 
            
              Selamat Tinggal Elkan Baggott, Orang Paling Berjasa Selama 4 Tahun Terancam Pergi
 - 
            
              Pelatih Zambia Soroti Satu Keunggulan Krusial Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Manuel Neuer Tak Gentar dengan Gertakan PSG: Kami Tak Takut!
 - 
            
              PSG Optimis Akhiri Rekor 15 Laga Tak Terkalahkan Bayern Munich di Liga Champions