Suara.com - Berikut link live streaming Persija Jakarta menghadapi RANS Nusantara FC dalam laga pekan ke-22 BRI Liga 1 2022-2023. Pertandingan ini akan kick-off i Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jumat (3/2/2023) pukul 15.30 WIB.
Laga ini begitu penting bagi Persija Jakarta yang tengah bersaing di papan atas klasemen untuk perebutan gelar juara BRI Liga 1 2022-2023.
Macan Kemayoran saat ini menduduki urutan kedua klasemen dengan koleksi 41 poin dari 21 pertandingan. Mereka cuma terpaut satu poin dari pemuncak klasemen Persib Bandung yang masih punya satu tabungan laga.
Di sisi lain, pertandingan ini akan jadi ujian berat bagi RANS Nusantara FC yang tidak meraih kemenangan dalam enam laga terakhirnya.
Tim yang baru saja menunjuk Rodrigo Santana sebagai pelatih anyar untuk menggantikan Rahmad Darmawan ini menderita tiga kekalahan dan cuma meraih tiga imbang dalam enam laga terakhir.
Situasi itu jelas bisa dimanfaatkan Persija untuk kembali meraup poin penuh. Ambisi Macan Kemayoran meraih kemenangan sangat terbuka mengingat performa yang tengah menanjak.
Dalam dua laga terakhir, Andritany Ardhiyasa dan kawan-kawan mampu memborong kemenangan. Mereka mengalahkan PSM Makassar 4-2 sebelum menekuk Persikabo 1973 dengan skor tipis 1-0.
Link Live Streaming Persija vs RANS Nusantara FC
Baca Juga: Sindir TC Shin Tae-yong, Thomas Doll Bahas Cara Sepak Bola Eropa Latih Pemain U-20
Berita Terkait
-
Profil Rodney Goncalves, Eks Pelatih Philippe Coutinho yang Dipecat Barito Putera
-
Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1: Persija vs RANS, Persebaya vs Borneo FC
-
Witan Sulaeman Gagal Debut dengan Persija Lawan Rans Nusantara Karena Admistrasi Belum Lengkap
-
Prediksi Persebaya vs Borneo FC di BRI Liga 1: Head to head, Susunan Pemain dan Skor
-
Prediksi Persija vs RANS Nusantara FC di BRI Liga 1: Head to head, Susunan Pemain, Skor
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kenapa Media Belanda Sebut Ajax Rugi Bajak Jordi Cruyff dari PSSI?
-
Ruben Amorim Isyarat Utak-atik Komposisi Penyerang usai Trisula Mandul Lawan Wolves
-
Harga Tiket Piala Dunia 2025 Super Mahal, Suporter Inggris Bakal Boikot?
-
Bima Sakti: Saya Tidak Pikir Panjang Terima Ini
-
Viktor Gyokeres Dikritik Jamie Carragher Anggap Arsenal Butuh Striker Tajam Demi Juara Liga Inggris
-
Persija Pilih Jalan Ksatria, Fight Sampai Akhir Tanpa Berharap Rival Tersandung di Super League
-
Allano Lima Bersinar di GBK, Bahas Dukungan Jakmania, dan Malam Emosional Bersama Persija
-
Bojan Hodak Minta Operator Liga Ubah Jadwal Persib Bandung Akibat Agenda Padat Kompetisi Asia 2026
-
Ruben Amorim Peringatkan Rival Premier League: Pemain Pulih, MU Bangkit!
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Arsenal Diuji Bournemouth, Big Match Manchester City vs Chelsea