Suara.com - Berikut deretan bintang Bolivia dengan harga pasar tertinggi yang berpotensi bakal merepotkan Timnas Indonesia di FIFA Matchday periode Maret 2023.
Bolivia dipastikan bakal menjadi lawan Timnas Indonesia pada agenda FIFA Matchday 2023 yang berlangsung pada 20-28 Maret mendatang.
Selain Bolivia, Tajikistan juga bakal menjadi lawan skuad Merah Putih selanjutnya di FIFA Matchday. Tentu ini menjadi kabar yang bagus mengingat kualitas dan ranking FIFA kedua tim ada di atas Timnas Indonesia.
Tajikistan saat ini menduduki peringkat ke 108 dunia, sedangkan Bolivia menduduki peringkat ke-82 dunia. Oleh karena itu, kualitas pemain yang dimiliki Bolivia pun bakal ada di atas rata-rata.
Belum diketahui nama-nama pemain yang akan dibawa Bolivia jika jadi melawan Timnas Indonesia, tapi dari data Transfermarkt, ada sejumlah pemain bintang dengan harga pasar tertinggi di Bolivia yang patut diwaspadai.
Siapa saja pemain tersebut? Berikut ulasannya!
1. Jose Sagredo
Dari lini belakang ada Jose Sagredo dengan nilai pasar tertinggi yaitu 750 ribu euro atau setara Rp 12 miliar. Saat ini ia membela klub Bolivia, Bolivar.
Sagredo tercatat sudah melakoni debut buat Timnas Bolivia pada 2017 dan hingga kini sudah mencatatkan 42 penampilan di semua ajang dengan torehan 2 assist.
Baca Juga: Menpora Ingin Undang Argentina dan Portugal untuk Uji Tanding Lawan Timnas Indonesia U-20
Selain bisa bermain sebagai bek tengah yang merupakan posisi aslinya, Jose Sagredo juga bisa difungsikan sebagai bek kiri.
2. Ramiro Vaca
Di sektor gelandang, Bolivia memiliki sosok Ramiro Vaca yang menjadi tulang punggung serangan La Verde. Ia sendiri berstatus penggawa tim papan atas negaranya, Bolivar.
Pemain berusia 23 tahun ini menjadi salah satu pemain yang kenyang pengalaman di usia yang masih terbilang muda. Sebab, ia telah mencatatkan 24 caps bersama Bolivia.
Di level klub pun ia tergolong bertaji, karena pernah merumput di Belgia bersama K Beerschot VA. Saat ini nilai pasarnya mencapai 450 ribu euro atau Rp 6,5 miliar.
3. Marcelo Martins Moreno
Tag
Berita Terkait
-
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Tajikistan Sebelum Berjumpa di FIFA Matchday Periode Maret 2023
-
Dipastikan Lengser Sebagai Ketum PSSI, Iwan Bule Izin ke Menpora Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-20 2023
-
Piala Dunia U-20 2023: Pengundian Fase Grup Direncanakan Akhir Maret di Bali
-
Deretan Pemain Tajikistan yang Pernah Jajal Liga Indonesia
-
5 Opsi yang Bisa Gantikan Posisi Ronaldo Kwateh Andai Absen di Piala Asia U-20 2023
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Link Live Streaming Persib Bandung vs Dewa United Malam Ini Jumat 21 November 2025
-
PSM Makassar Mengamuk di Parepare: Hajar PSBS Biak 5-0, Alex Tanque Hattrick!
-
Prediksi Susunan Pemain Persib Bandung vs Dewa United, Bentrok Skuad Timnas Indonesia
-
Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia, Satu Rekor Ini Bakal Pecah
-
Timur Kapadze: Terima Kasih Kepada Pecinta Sepakbola di Indonesia
-
Apa Misi Terselubung Timur Kapadze di Jakarta?
-
Poling: 5 Nama Hebat Berebut Kursi Panas, Siapa Paling Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
BREAKINGNEWS! Timur Kapadze ke Jakarta Tidak Wawancara dengan PSSI
-
Prediksi Persib Bandung Vs Dewa United 21 November 2025, Laga Panas Dijamin Gila-gilaan!
-
Sadio Mane Akui Pernah Ribut dengan Mohamed Salah di Liverpool