Tercatat, La Cebollitas mampu menjuarai Copa America U-20 sebanyak lima kali dan mampu menjadi Runner Up sebanyak tujuh kali dalam 30 kali penyelenggaraan ajang itu.
Perjalanan Argentina U-20 bisa menjuarai ajang-ajang tersebut tak lepas dari para pemain mudanya yang kini tercatat sebagai pemain terbaik sepanjang masa.
Dari Timnas Argentina U-20, lahir nama-nama beken seperti Diego Maradona, Lionel Messi, Sergio Aguero, dan lain-lain yang berhasil membawa gelar juara Piala Dunia U-20.
Selain nama ketiganya, ada pula nama Angel Di Maria, Carlos Tevez, Pablo Aimar, hingga Javier Mascherano yang berhasil menapaki karier profesional dari Argentina U-20.
Untuk era saat ini, Argentina U-20 tetap tak kehabisan bintang. La Cebollitas tetap memiliki para pemain yang bisa menjadi bintang sepak bola dunia di masa mendatang.
Di era saat ini, Argentina U-20 memiliki nama-nama seperti Alejandro Garnacho yang membela Manchester United dan juga Nico Paz yang tercatat berseragam Real Madrid Castilla.
Lantas, seperti apa skuad Argentina U-20 di era saat ini? Berikut daftar pemain La Cebollitas, terhitung hingga ajang Copa America U-20 2023 yang digelar pada 19 Januari-12 Februari 2023.
Kiper:
- Federico Gomes Gerth
- Franco Herrera
- Francisco Gomez
Bek:
- Lautaro Di Lollo
- Julian Aude
- Agustin Giay
- Valentin Gomez
- Nahuel Genez
- Brian Aguilar
- Ulises Ciccioli
- Francisco Marco
Gelandang:
- Maxi Gonzalez
- Maximo Perrone
- Gino Infantino
- Facundo Buonanotte
- Axel Encinas
- Nico Paz
Penyerang:
- - Julian Fernandez
- Alejo Veliz
- Brian Aguirre
- Nicolas Vallejo
- Santiago Castro
- Ignacio Maestro Puch
Kontributor: Felix Indra Jaya
Tag
Berita Terkait
-
Lawak! Pemain Persib Gabung TC Timnas Indonesia U-20, Tapi Lawan Bali United?
-
Skuad Shin Tae-yong Diharapkan Sudah Lengkap Saat Turnamen Mini Timnas Indonesia U-20
-
PSSI Pakai Komentar Menpora untuk Dorong Persija Lepas Pemain ke Timnas Indonesia U-20?
-
PSSI Sebut Pemain Persib sudah Gabung TC Timnas Indonesia U-20, Tapi Kok Ikut Lawan Bali United?
-
Persib Tak Indahkan Panggilan Timnas Indonesia U-20, Tetap Bawa Pemainnya untuk Lawan Bali United
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Lionel Messi Bisa Perkuat Barcelona Tahun Depan via Jalur Ini
-
Jadi Calon Pelatih Timnas Indonesia, Gaji Timur Kapadze Jauh di Bawah Patrick Kluivert dan STY
-
Kapten Timnas Indonesia U-17 Minta Maaf Usai Gagal Lolos Piala Dunia U-17 Qatar
-
Anak Patrick Kluivert Dirumorkan Khianati Belanda, Bela Spanyol
-
Kronologis Andres Iniesta Dituding Tipu Banyak Penguasaha, Kerugian Capai Rp10 M
-
Ronaldo Umumkan Pensiun Internasional, Piala Dunia 2026 Jadi Akhir Karier Megabintang di Timnas
-
Pelatih Thailand Waspadai Ancaman Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025
-
Media Vietnam Salut dengan Prestasi Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Piala Dunia 2026 akan Jadi Turnamen Besar Terakhir Cristiano Ronaldo
-
Dipecat PSSI, Patrick Kluivert Turun Kasta, Ditawari Pekerjaan Baru Ini