Suara.com - Berikut tiga kesalahan asisten wasit yang merugikan Persib Bandung dalam laga kontra PSM Makassar pada pekan ke-24 BRI Liga 1 2022-2023, Rabu (14/2/2023). Maung Bandung pada akhirnya harus kalah dengan skor 1-2.
Asisten wasit yang bertugas memimpin laga di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor itu kedapatan melakukan banyak kesalahan dalam mengambil keputusan khususnya perihal offside.
Setidaknya, terdapat tiga momen di mana asisten wasit dua yakni Supriyanto, melakukan kesalahan dalam menentukan apakah seorang pemain offside atau tidak pada laga tersebut.
Sebagian besar kesalahan yang dilakukan oleh Supriyanto ini memang merugikan Persib Bandung yang harus melihat laju tak terkalahkan mereka di BRI Liga 1 terhenti di angka 15.
Berikut Suara.com menyajikan tiga momen kesalahan yang dilakukan asisten wasit Supriyanto dalam mengambil keputusan offside pada pertandingan tersebut.
1. Nick Kuipers - Marc Klok
Kesalahan pertama yang cukup mencolok mata dalam tayangan ulang ialah ketika Nick Kuipers mengirimkan umpan lambung kepada Marc Klok yang sudah berdiri bebas.
Marc Klok sebetulnya berada dalam posisi onside. Sebab, dia masih berada di belakang pemain terakhir di barisan pertahanan PSM Makassar.
Akan tetapi, Supriyanto justru mengangkat benderanya ketika bola lambung dari Nick Kuiper situ berhasil dikontrol oleh Marc Klok.
Baca Juga: Persib Bandung Keok dari PSM Makassar, Ricky Kambuaya: Mengecewakan
2. Rezaldi Hehanussa – Ezra Walian
Ezra Walian sempat tertangkap berada dalam posisi offside ketika menerima operan dari Rezaldi Hehanussa dari sisi kiri permainan Persib Bandung.
Keputusan offside itu diambil oleh asisten wasit Supriyanto yang sebetulnya dalam posisi sangat jelas untuk mengambil keputusan.
Padahal, jika dilihat dalam tayangan ulang, Ezra Walian berada dalam posisi onside ketika Rezaldi melepaskan operan.
3. Rezaldi Hehanussa – Marc Klok
Rezaldi Hehanussa sebetulnya bisa memberikan umpan yang sangat baik kepada Marc Klok yang sudah melepaskan diri dari kawalan bek lawan.
Berita Terkait
-
Banyak Keputusan Kontroversial, Termasuk Laga Persib, Pelatih Persis Ingatkan Wasit Jelang Derbi vs PSIS Semarang
-
BRI Liga 1: Nelson Alom dan Hanis Sagara Cedera saat Latihan, Absen Lawan Madura United
-
'Turunkan'! Suporter Tuntut Manajemen PSIS Semarang Usai Taklukkan Dewa United
-
BRI Liga 1 Persita vs Madura United: Alfredo Vera Minta Jaga Konsentrasi Jangan Sampai Kalah
-
Bobotoh Dipuji-puji Pelatih Portugal Eks FC Porto, Penampilan Persib Bandung vs PSM Makassar Turut Disinggung
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Siapa Roman Paparyga? Mantan Striker Meteor yang Didatangkan Persis Solo
-
Cerita Pemain Keturunan Maluku yang Dijuluki The Next Frenkie de Jong, Latihan Sekolah Latihan
-
Apa Kabar Julian Oerip, Masih Ada Kans Dilirik John Herdman ke Timnas Indonesia?
-
Bawa Lille ke Playoff Liga Europa, Bruno Genesio Bangga dengan Calvin Verdonk
-
Juwensley Onstein Pamer Berada di Nou Camp Barcelona, Benarkah Ia Keturunan Indonesia?
-
Rapor Dean James di Laga Liga Europa, Gagal Bawa Go Ahead Eagles Lolos Playoff
-
Nyaris Malu, Lille Lolos ke Playoff Liga Europa, Calvin Verdonk Cetak Sejarah
-
Menang Dramatis Atas Kirgiztan, Hector Souto Pilih Kalem Soal Perempat Final
-
Hasil Liga Europa: Peforma Ciamik Calvin Verdonk Bawa Lille ke Playoff
-
Berapa Uang yang Keluar dari Ajax Amsterdam untuk Rekrut Maarten Paes?