Suara.com - Prediksi Liverpool vs Wolverhampton Wanderers (Wolves) pada laga tunda pekan ke-7 Premier League 2022/2023. Pertandingan Liga Inggris ini akan digelar di Anfield pada Kamis (2/3/2023), mulai jam 03.00 WIB.
Performa Liverpool memang sedang naik turun. Akhir pekan kemarin, pasukan Jurgen Klopp juga tidk mampu mengalahkan tuan rumah Crystal Palace setelah bermain imbang 0-0.
Menjamu Wolves di Anfield pada dini hari nanti, Liverpool butuh kemenangan di laga ini demi naik ke peringkat 6 klasemen Liga Inggris 2023 menggeser posisi Fulham.
Jurgen Klopp tentu sudah menyiapkan skuat terbaiknya guna mengamankan poin di kandang. Trio Cody Gakpo, Luis Diaz dan Diogo Jota kemungkinan akan menjadi andalannya di lini depan.
Sementara Wolverhampton juga gagal meraih kemenangan di laga akhir pekan kemarin. Tim besutan Julen Lopetegui itu bermain imbang 1-1 dengan tuan rumah Fulham.
Kedua tim sudah tiga kali bertemu di musim ini. Namun pada pertemuan terakhir Liverpool tumbang 0-3 saat bertandang ke markas Wolverhampton pada pekan ke-22.
Tentu saja ini menjadi kesempatan bagi Liverpool untuk membalas dendam. Mampukah The Reds bangkit dan memetik kemenangan atas Wolves di Anfield? Kita nantikan saja.
Prakiraan Susunan Pemain :
Liverpool (4-3-3): Alisson; Robertson, Van Dijk, Matip, Alexander-Arnold; Elliott, Fabinho, Henderson; Jota, Gakpo, Salah.
Baca Juga: Link Live Streaming Timnas Indonesia U-20 vs Irak di Piala Asia U-20 2023, 1 Maret 2023
Pelatih: Jurgen Klopp.
Wolverhampton (4-2-3-1): Sa; Bueno, Kilman, Dawson, Semedo; Neves, Lemina; Nunes, Sarabia, Adama Traore; Jimenez.
Pelatih: Julen Lopetegui.
5 Pertemuan Terakhir Liverpool vs Wolverhampton :
04-02-2023 Wolverhampton 3-0 Liverpool (EPL)
18-01-2023 Wolverhampton 0-1 Liverpool (FA Cup)
08-01-2023 Liverpool 2-2 Wolverhampton (FA Cup)
22-05-2022 Liverpool 3-1 Wolverhampton (EPL)
04-12-2021 Wolverhampton 0-1 Liverpool (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Liverpool (K-M-M-K-S)
04-02-23 Wolverhampton 3-0 Liverpool (EPL)
14-02-23 Liverpool 2-0 Everton (EPL)
19-02-23 Newcastle 0-2 Liverpool (EPL)
22-02-23 Liverpool 2-5 Madrid (UCL)
26-02-23 Palace 0-0 Liverpool (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Wolverhampton (K-M-M-K-S)
22-01-23 Man City 3-0 Wolverhampton (EPL)
04-02-23 Wolverhampton 3-0 Liverpool (EPL)
11-02-23 Southampton 1-2 Wolverhampton (EPL)
18-02-23 Wolverhampton 0-1 Bournemouth (EPL)
25-02-23 Fulham 1-1 Wolverhampton (EPL).
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
Emil Audero Memang Sengaja Ditinggal Bus, Ini Kronologinya
-
Bisikan Bojan Hodak buat Layvin Kurzawa dan Dion Markx, Singgung Soal Jaminan Starting XI
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
Shayne Pattynama Merasa Mudah Adaptasi di Persija Karena Hal Ini
-
Kenapa 7 Pemain Naturalisasi Ilegal Timnas Malaysia Diizinkan Kembali Merumput?
-
Respons Pemain Naturalisasi Malaysia Usai Sanksi FIFA Ditangguhkan
-
Timnas Indonesia Punya Rekor Oke Hadapi Korea Selatan, Bisa Menang di Piala Asia Futsal 2026?
-
Alasan Eks Presiden FIFA Sepp Blatter Dukung Boikot Piala Dunia 2026
-
Ditanya Peluang Latih Klub Super League, Shin Tae-yong Justru Ngaku Ingin Beli Tim Indonesia
-
Bukan Rp2,3 Miliar, Media Prancis Ungkap Gaji Layvin Kurzawa di Persib Bandung