Suara.com - Media Vietnam menyebut Pelatih Timnas Indonesia U-20 Shin Tae-yong akan membawa skuad Garuda Muda berlatih di Korea Selatan. Ini dilakukan setelah Indonesia gagal lolos fase grup Piala Asia U-20.
Selain itu Shin Tae-yong juga disebut punya rencana berkualitas untuk Timnas Indonesia U-20.
“Pelatih Shin Tae-yong membuat rencana berkualitas untuk Timnas Indonesia U-20 setelah tersingkir di Piala Asia U-20 2023. STY berencana membawa timnya berlatih di Korea,” bunyi pernyataan dari The Thao 247.
Dikutip dari Bolatimes, media Vietnam itu juga menyebut Shin Tae-yong mempunya target tinggi untuk Timnas Indonesia di Piala Dunia U-20.
“Setelah gagal di Piala Asia U-20 2023, pelatih Shin Tae-yong kabarnya masih membidik target yang sangat tinggi di Piala Dunia U-20 2023. Turnamen tersebut memiliki persaingan yang ketat,” sambungnya kemudian.
Timnas Indonesia U-20 tersingkir dari Piala Asia U-20 setelah bermain imbang 0-0 dengan tuan rumah Uzbekistan, pada pertandingan terakhir Grup A yang dimainkan di Stadion Istiqlol, Fergana, Selasa.
Hasil itu membuat Indonesia hanya menduduki posisi ketiga pada klasemen akhir Grup A dengan empat poin.
Irak yang bermain imbang 1-1 dengan Suriah pada pertandingan terakhir juga mengoleksi empat poin, namun Irak unggul selisih gol atas Indonesia.
Tuan rumah Uzbekistan lolos ke perempat final sebagai juara Grup A dengan tujuh poin.
Baca Juga: Zanadin Fariz Batal Bela Timnas Indonesia di Piala Dunia U-20 karena Cedera Parah
Sedangkan Suriah menempati posisi juru kunci dengan satu poin.
Pada fase awal pertandingan, Uzbekistan mendominasi penguasaan bola dan beberapa kali mengancam pertahanan Garuda Muda.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Timnas Indonesia U-22 Takluk 0-3 dari Mali: Indra Sjafri Banyak PR Jelang SEA Games 2025
-
Toni Kroos Tegas: Arda Guler Bukan Penerus Saya di Real Madrid
-
Lamine Yamal Desak Barcelona dan Spanyol Berdamai Demi Laga Melawan Lionel Messi
-
Badai Cedera Hantam Chelsea! Enzo Maresca Pusing Berat
-
Giovanni van der Poel, Pemain Keturunan Indonesia Junior Dean James di Go Ahead
-
Timnas U-22 Indonesia Tertinggal 0-2 dari Mali, Banyak Peluang Nihil Gol
-
Disingkirkan Amorim, Masa Depan Kobbie Mainoo di Manchester United Kian Suram
-
Charly van Oosterhout, Wonderkid Ajax Keturunan Indonesia: Kakek Lahir di Sorong
-
Norwegia Hampir Pasti ke Piala Dunia 2026, Erling Haaland Menggila di Ruang Ganti
-
Jesse Lingard Tak Menyesal Tinggalkan MU Kini Hidup Mewah di Korea bak Bintang K-Pop