Suara.com - Kapten Timnas Indonesia U-22 Rizky Ridho mendoakan rekannya, Ronaldo Kwateh yang tengah cedera saat TC Timnas Indonesia U-20. Cedera itu lah yang membuat Ronaldo Kwateh tak masuk skuad Timnas Indonesia untuk SEA Games 2023.
Rizky Ridho yang mendoakan agar Ronaldo Kwateh segera pulih.
"Aamiin, Cepet sembuh bro," tulis @rizkyridhoramadhani dalam kolom komentar instagram Ronaldo Kwateh.
Sebelumnya, Ronaldo Kwateh dicoret dari calon pemain Timnas Indonesia U-22.
Ronaldo Kwateh dicoret dari skuad karena dia mengalami cedera. Hal itu dia ungkap dalam akun instagramnya.
"Sulit untuk mengungkapkan dengan kata-kata bagaimana perasaan saya saat ini, mimpi lain telah dibatalkan lagi," kata Ronaldo Kwateh.
"Saya tahu ini sangat mengecewakan tapi itu bagian dari sepak bola dan profesi kami, dan sekarang saya siap dan hanya ingin fokus pada pemulihan saya."
Ronaldo Kwateh cedera saat Timnas Indonesia U-22 meraih kemenangan 1-0 atas Lebanon dalam pertandingan uji coba di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023).
Pemain Bodrumspor kelihatannya cedera cukup serius. Sebelum ditarik keluar, sang pemain mendapat perawatan cukup lama di pinggir lapangan.
Ronaldo Kwateh pun menyemangati teman-temannya di skuad Timnas Indonesia.
"Selalu percaya bahwa Tuhan memiliki rencana terbaik dan saya berjanji akan kembali lebih kuat dari sebelumnya!" kata Ronaldo Kwateh.
"Good luck di SEA Games guys."
(Bolatimes)
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Karma? Paksa Tinggalkan Newcastle, Alexander Isak Curhat Masa Suram di Liverpool
-
Mauro Zijlstra Blak-blakan, Sebut Timnas U-22 Racikan Indra Sjafri Berantakan
-
Thom Haye Bongkar Sisi Lain Bojan Hodak di Balik Layar Persib Bandung
-
Persija Jakarta Mau Jual Rizky Ridho?
-
Pernah Dilirik Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Pensiun di Usia 19 Tahun
-
Timur Kapadze atau Heimir Hallgrimsson? PSSI: Kami Sudah Kantongi Nama
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Ikat Rizky Ridho Sampai 2028, Bos Persija: Kami Dukung ke Luar Negeri
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Rekor Uji Coba Buruk Bayangi Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025