Suara.com - Berikut lima pemain Timnas Indonesia yang wajib tampil saat menghadapi Argentina di laga bertajuk FIFA Matchday pada Juni 2023 mendatang.
Timnas Indonesia dipastikan akan menghadapi Timnas Argentina pada laga uji coba atau persahabatan pada agenda FIFA Matchday Juni 2023 nanti.
Kepastian ini disampaikan oleh pihak Argentina sendiri yang menuturkan dalam cuitannya di media sosial Twitter bahwa pertandingan melawan skuad Garuda akan digelar pada 19 Juni 2023.
Tim berjuluk La Albiceleste itu akan menghadapi Indonesia dalam rangka tur Asia. Selain melawan tim Merah Putih, Argentina juga akan menghadapi Australia di Beijing, China pada 15 Juni 2023.
Hampir sama dengan Argentina, Timnas Indonesia pun juga akan bertanding terlebih dahulu dengan melawan Palestina pada tanggal 14 Juni 2023.
Dengan padatnya jadwal dan mepetnya waktu, Timnas Indonesia diyakini akan memberikan kesempatan kepada beberapa pemain untuk tampil dan melakukan rotasi.
Tapi rotasi ini diharapkan tidak dilakukan kala melawan Argentina. Sebab, ada lima pemain yang memang wajib diturunkan untuk mengimbangi kekuatan juara Piala Dunia 2022 itu.
Kira-kira, siapa saja pemain Timnas Indonesia yang wajib diturunkan kala melawan Argentina di FIFA Matchday pada Juni 2023 nanti? Berikut daftarnya.
1. Jordi Amat
Baca Juga: Timnas Indonesia vs Argentina, Spasojevic: Nggak Tiap Hari Bisa Lawan Juara Dunia
Jordi Amat menjadi pemain yang wajib dimainkan oleh Shin Tae-yong karena punya kualitas mumpuni untuk lini pertahanan Timnas Indonesia.
Bek berusia 31 tahun ini pun dikenal punya pengalaman melawan pemain hebat dari tim-tim besar. Salah satunya adalah Lionel Messi kala keduanya masih bermain di Liga Spanyol atau La Liga.
Elkan Baggott merupakan bek muda keturunan yang jadi andalan Timnas Indonesia sebelum gerbong naturalisasi seperti Jordi Amat, Sandy Walsh, dan Shayne Pattynama membela skuad Garuda.
Sebagai bek muda, Elkan Baggott punya pengalaman mentereng, mengingat ia bermain di Inggris dan kerap berhadapan dengan pemain-pemain bernama besar.
Tag
Berita Terkait
-
Buntut Keributan di Final SEA Games 2023, Soponwit Rakyart dan Teerapak Prueangna Dilarang Bermain 6 Bulan
-
Jadwal FIFA Matchday Negara Asean: Thailand dan Vietnam Hadapi Hong Kong, Timnas Indonesia Tantang Argentina
-
Spasojevic Lebih Kagumi Cristiano Ronaldo Ketimbang Lionel Messi, Alasannya Sederhana
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- Terbongkar dari Tato! Polisi Tetapkan Pria Lawan Main Lisa Mariana Tersangka Kasus Video Porno
- Buntut Tragedi SMA 72 Jakarta, Pemerintah Ancam Blokir Game Online Seperti PUBG
Pilihan
-
Keuangan WIKA 'Berlumur Darah' Imbas Whoosh, Bosnya Pasrah Merugi
-
Respons Berkelas Dean James usai Bikin Gol Spektakuler ke Gawang Feyenoord
-
Pahitnya Niat Baik: Guru Dipecat Karena Kumpulkan Rp20 Ribu untuk Gaji Honorer
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
Terkini
-
Kapten Timnas Indonesia U-17 Minta Maaf Usai Gagal Lolos Piala Dunia U-17 Qatar
-
Anak Patrick Kluivert Dirumorkan Khianati Belanda, Bela Spanyol
-
Kronologis Andres Iniesta Dituding Tipu Banyak Penguasaha, Kerugian Capai Rp10 M
-
Ronaldo Umumkan Pensiun Internasional, Piala Dunia 2026 Jadi Akhir Karier Megabintang di Timnas
-
Pelatih Thailand Waspadai Ancaman Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025
-
Media Vietnam Salut dengan Prestasi Indonesia di Piala Dunia U-17 2025
-
Piala Dunia 2026 akan Jadi Turnamen Besar Terakhir Cristiano Ronaldo
-
Dipecat PSSI, Patrick Kluivert Turun Kasta, Ditawari Pekerjaan Baru Ini
-
Performa Gila di Coventry Bikin Frank Lampard Dianggap Layak Latih Timnas Inggris
-
Bojan Hodak Pelatih Timnas Indonesia, Kabar Ini Semakin Kencang