Suara.com - Klub PSS Sleman siap bertransformasi ke arah yang lebih baik dalam menghadapi jalannya kompetisi Liga 1 musim 2023/2024 dengan hasil yang lebih baik. PSS pun telah meluncurkan skuad untuk musim baru ini.
"Di usia ke-47 ini PSS Sleman telah melalui banyak dinamika mulai dari suka maupun duka. Tahun ini, perayaan hari lahir PSS Sleman menggunakan tagline 'Move Forward' yang berarti komitmen PSS untuk bertransformasi ke arah yang lebih baik," kata Komisaris PT PSS, Hempri Suyatna seperti dimuat Antara, Jumat (26/5/2023).
Menurut dia, dengan tagline "Move Forward" menjadi komitmen seluruh jajaran manajemen dan pemain untuk mengupayakan PSS Sleman bertransformasi menjadi klub yang maju, modern dan berprestasi.
"Impian tersebut pastinya akan terwujud dengan dukungan dari semua pemangku kepentingan seperti pemain, manajemen, suporter, pemerintah daerah, sponsor dan lain-lain," katanya.
Perayaan hari lahir PSS Sleman ke-47 dengan tajuk "Team Launching & 47th Anniversary Celebration : Doa Bersama Untuk Super Elja" ini sekaligus diisi dengan peluncuran tim PSS untuk Liga 1 2023/2024
Berikut skuad PSS Sleman untuk Liga Indonesia 2023/2024:
1. Anthony Phintus
2. M. Ridwan
3. Dimas Fani
4. Safaat Romadhona
5. Thales Natanael Lira de Matos
6. M. Fariz
7. Ibrahim Sanjaya
8. Derry Rachman
9. Kevin Gomez
10. I Nyoman Ansanay
11. Nur Diansyah
12. Bayu Setiawan
13. Ifan Nanda
14. Wahyudi Hamisi
15. Kim Jeffrey Kurniawan
16. Dave Mustaine
17. Dominicus Dion
18. Arlan Agma
19. Todd Ferre
20. Rezin
21. Jonathan Bustos
22. Kei Sano
23. Esteban Vizcarra
24. Ricky Cawor
25. Irkham Mila
26. Haris Tuharea
27. Riki Dwi Saputra
28. Saddam Gaffar
29. Hokky Caraka
30. Yevhen Bokhashvili
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Pendiri PSS Sleman Sudarsono KH Meninggal Dunia
-
Berkat Persib, Ranking Liga Indonesia Melejit di Asia
-
Hendra Carabao Dukung Kebangkitan Persma 1960 Manado, Carabao Hydration Jadi Partner Klub Badai Biru
-
Pemain Keturunan Jerman Ogah Kembali ke Indonesia, Bongkar 2 Faktor
-
Marcos Reina: Liga Indonesia Sangat Menantang Bagi Saya
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Persija Jakarta: Persijap Jepara Dulu, Baru Persib Bandung
-
Divaldo Alves Pulihkan Mental Pemain Persijap Jelang Laga Berat Lawan Persija Jakarta di GBK
-
Mees Hilgers Gabung Agen Federico Chiesa, Karier Bisa Bangkit?
-
Jelang Diresmikan Timnas Indonesia, John Herdman Pernah Buat Skandal yang Bikin Geger
-
Bekas Penyerang Andalan STY Puji Kualitas Persib dan Persija Jakarta Berebut Juara Super League
-
Bursa Transfer Januari 2026: Lini Tengah Prioritas Utama Juventus
-
Misi Divaldo Alves Selamatkan Persijap Jepara dari Degradasi: Semua Pertandingan Adalah Final
-
Pep Guardiola Sanjung 'Comeback' Rodri, Mampu Ubah Jalannya Pertandingan
-
Pelatih Fulham Marco Silva Murka Usai Gol Crystal Palace Terjadi Saat Timnya Hanya Main 10 Orang
-
Kim Min-jae Dipantau Sejumlah Klub Eropa, Fenerbahce Paling Ngebet