Suara.com - Berikut daftar pemain yang berpotensi menghambat pergerakan Lionel Messi saat Timnas Indonesia menjamu Argentina dalam laga uji coba internasional FIFA Matchday Juni 2023.
Timnas Indonesia dijadwalkan untuk bertanding melawan Argentina pada tanggal 19 Juni 2023 dalam agenda FIFA Matchday. Pertandingan ini akan digelar setelah Timnas Indonesia menghadapi Palestina pada 14 Juni 2023.
Menjelang pertandingan ini, pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong diprediksi bakal memanggil para pemain terbaiknya.
Hal itu mengingat lawan yang dihadapi adalah negara dengan peringkat tinggi di dunia, seperti Palestina di peringkat ke-94 dan Argentina di peringkat pertama.
Nama terakhir akan menjadi perhatian khusus, mengingat banyaknya bintang-bintang top yang menghuni skuad berjuluk La Albiceleste itu.
Salah satu bintang di kubu Argentina adalah Lionel Messi. Dengan tujuh kali memenangkan Ballon d'Or, Messi diakui sebagai salah satu pesepak bola terbaik sepanjang masa.
Menghadapi Argentina dan pemain sekelas Lionel Messi, Shin Tae-yong tentu sudah menyiapkan taktik demi menghentikan pemain berjuluk La Pulga itu.
Terdapat empat bek Timnas Indonesia yang diyakini mampu menghadapi Lionel Messi dengan baik dalam pertandingan ini. Siapa saja para bek tersebut?
1. Jordi Amat
Baca Juga: Skuad Timnas Argentina Baru Latihan 9 Hari Jelang Lawan Timnas Indonesia
Jordi Amat akan jadi bek pertama yang ditugaskan untuk menghentikan laju Lionel Messi kala Timnas Indonesia bersua Argentina.
Bek naturalisasi berusia 31 tahun itu punya pengalaman mumpuni dalam menghentikan Messi, mengingat keduanya pernah bertemu kala masih bermain di Liga Spanyol atau La Liga.
Selama berkarier di Spanyol, Jordi Amat tercatat telah bertemu Messi sebanyak lima kali dengan catatan sekali imbang dan empat kekalahan.
Jika Jordi Amat kesulitan menghentikan Lionel Messi, Timnas Indonesia masih memiliki sosok bek tangguh pada diri Elkan Baggott.
Bek keturunan Inggris ini punya postur tubuh mumpuni dan juga pengalaman segudang di usia yang baru 20 tahun, karena berkiprah di Liga Inggris.
Tag
Berita Terkait
-
Pemain China Taipei U-23 yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024
-
Wonderkid Manchester United Alejandro Garnacho Makin Persulit Timnas Indonesia Hadapi Argentina
-
Profil Nicolas Tagliafico, Bek Argentina yang Ikut Komentar di Postingan PSSI
-
Prediksi 3 Pemain Timnas Indonesia Bisa Bobol Gawang Argentina, Siapa Saja?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Persib Susah Payah Kalahkan Dewa United, Thom Haye Angkat Topi
-
Timur Kapadze Akui Timnas Indonesia Berkembang Pesat: Saya Mempelajari Siapa Saja Pemainnya
-
Persija Pulang ke GBK! Laga Kontra PSIM Sekaligus Rayakan HUT ke-97
-
Kronologi Beckham Putra Dikartu Merah, Sebut Pemain Dewa United 'Tekan' Wasit
-
Dipermalukan Nottingham Forest, Liverpool Setara Tim Zona Degradasi
-
2 Fakta FIFA Series 2026, Turnamen Global yang Bakal Digelar di Indonesia
-
Tak Sesuai Prosedur! Waketum PSSI Protes Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20
-
Sumardji Dikirim PSSI ke Eropa Temui Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
-
Resmi! Ini Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Tantangan dari 5 Benua
-
Harry Kane Bertekad Bikin Arsenal Kembali 'Membumi' di Liga Champions