Ini merupakan final Piala FA ke-12 bagi Manchester City, setelah enam kali juara dan lima kali kalah pada 11 pertandingan puncak terakhir.
Sedangkan bagi Manchester United, ini bakal menjadi final yang ke-21 bagi mereka di Piala FA, menyamai rekor penampilan terbanyak Arsenal.
Manchester Merah telah 12 kali menjadi juara, sedangkan Arsenal masih menjadi tim tersukses dengan 14 gelar Piala FA.
Setelah merebut gelar Liga Inggris 2022/2023, Manchester City memiliki peluang mengawinkan trofi liga dan Piala FA untuk kedua kalinya dalam sejarah klub setelah kesuksesan mereka pada musim 2018/2019.
Sedangkan Manchester United mengincar dominasi piala domestik dalam satu musim untuk pertama kalinya setelah memenangi Piala Liga Inggris melawan Newcastle pada musim ini.
Partai final Manchester City vs Manchester United ini bisa Anda saksikan secara live streaming dengan mengklik link berikut.
Prakiraan Susunan Pemain:
Manchester City XI (3-2-4-1): Ederson; Walker, Dias, Akanji; Stones, Rodri; Bernardo, Gundogan, De Bruyne, Grealish; Haaland.
Pelatih: Pep Guardiola (Spanyol)
Baca Juga: Bukan Real Madrid atau PSG, Harry Kane Cuma Mau Tinggalkan Tottenham untuk Manchester United
Manchester United XI (4-2-3-1): De Gea; Wan-Bissaka, Varane, Lindelof, Shaw; Casemiro, Fred; Fernandes, Eriksen, Sancho; Rashford.
Pelatih: Erik ten Hag (Inggris)
Fakta Menarik Manchester City vs Manchester United:
1. Manchester City hanya kalah sekali dalam 26 pertandingan terakhirnya di semua ajang (M20, S5).
2. Manchester City melenggang ke final Piala FA musim ini dengan selalu menang di waktu normal, mencetak total 17 gol dan tak kebobolan satu gol pun!
3. Manchester United menang lima kali dalam sembilan laga terakhirnya di semua kompetisi, namun juga kalah dua kali.
Tag
Berita Terkait
-
Jan Olde Riekerink Bandingkan Situasi Dewa United dengan Manchester United dan Ajax
-
Manchester United Berniat Buang Sancho dan Rashford Demi Perkuat Lini Tengah
-
Lelah dan Sudah Tak Bergairah, Mantan Gelandang Manchester City Putuskan Pensiun
-
Louis Saha Prediksi Klasemen Akhir Premier League: Arsenal Juara, MU Di Bawah Liverpool
-
Ruben Amorim Pesimis Lagi? Manchester United Jauh dari Kata Sempurna
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Hansi Flick Siap Latih Lionel Messi jika kembali ke Barcelona
-
Indonesia Host FIFA Series 2026, Erick Thohir Puji Apresiasi Tanpa Henti FIFA
-
Tampil Jeblok, Jersijap Jepara Pecat Pelatih Mario Lemos
-
Jadwal Pertandingan Liga Italia 22-25 November 2025, Jay Idzes dan Emil Audero Main Kapan?
-
Final IFCPF Asia Oceania Cup 2025: Timnas Indonesia CP Siapkan Strategi Khusus Hadapi Iran
-
Disebut Cari Pelatih Murah untuk Timnas Indonesia, Ini Kata-kata PSSI
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Bukan Batik Malaysia! Timur Kapadze Dapat Hadiah Batik Indonesia dari Sosok Ini
-
Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia Menunggu Waktu? Salat Jumat di Istiqlal Jadi Kunci
-
Belum Resmi Tukangi Timnas Indonesia, Timur Kapadze Dibuat Geleng-geleng Suporter Garuda