Suara.com - Keputusan mengejutkan diambil wonderkid Persija Jakarta, Muhammad Ferarri yang rela meninggalkan sejenak dunia sepak bola profesional demi mengikuti pendidikan kepolisian.
Selain berdampak untuk Persija Jakarta yang secara mendadak harus kehilangan sang pemain sekitar 5-7 bulan, keputusan Ferarri juga berimbas pada Timnas Indonesia.
Ferarri, yang merupakan kapten Timnas Indonesia U-20 merupakan salah satu pemain andalan Shin Tae-yong. Bahkan, sang pemain pun diberikan debut membela tim senior oleh juru taktik asal Korea Selatan itu.
Pelatih Persija, Thomas Doll menjelaskan telah membujuk Ferarri untuk membatalkan keputusannya, tetapi sang pemain bersikukuh untuk mempertaruhkan karier sepak bolanya demi mimpi lain.
"Saya sudah bilang lebih baik tidak pergi, tetapi dia memutuskan untuk pergi, itulah kenapa dia tidak di sini hari ini," ucap Thomas Doll menjawab pertanyaan Ferarri tak ada dalam daftar susunan pemain Persija kontra Persita Tangerang, Sabtu (22/7/2023).
Keputusan Ferarri mengikuti pendidikan kepolisian akan membuat sang pemain diperkirakan bakal menepi cukup lama, yang membuatnya bakal kehilangan banyak momen memperkuat Timnas Indonesia.
Setidaknya terdapat tiga agenda besar Timnas Indonesia yang bakal dilewati Muhammad Ferarri pasca keputusan mengikuti pendidikan kepolisian. Berikut ulasannya:
1. Piala AFF U-23 2023
Ajang pertama yang akan dilewati Muhammad Ferarri bersama Timnas Indonesia adalah Piala AFF U-23 2-23. Event ini dijadwalkan berlangsung pada 17-26 Agustus 2023 di Rayong dan Chonburi, Thailand.
Baca Juga: Eks Kiper Timnas Indonesia Dapat Pujian dari Media Eropa, Aksi Di Luar Nalar Ini Jadi Pemicunya
Tanpa Ferarri, pelatih Shin Tae-yong jelas harus memutar otak untuk mencari pengganti sang pemain untuk posisi bek tengah.
2. FIFA Mathday September
Selain di level kelompok umur, Ferarri juga kemungkinan akan absen ketika Timnas Indonesia tampil di laga FIFA Matchday September 2023.
Skuad Garuda diketahui akan menghadapi Turkmenistan pada 8 September mendatang.
Event FIFA Matchday yang kerap jadi wadah pelatih melakukan eksperimen sejatinya bisa dimanfaatkan Ferarri untuk bisa kembali bermain untuk timnas senior.
3. Asian Games 2023
Berita Terkait
-
Asnawi Mangkualam Foto Bareng Gadis Cantik Korea Selatan, Netizen Langsung Patah Hati
-
Dahsyatnya Jordi Amat Bersama JDT: 16 Laga Tak Terkalahan, Menuju Gelar Keempat
-
Mantan Asisten Shin Tae-yong, Kim Do-hoon Merapat ke Persib Bandung, Benarkah?
-
3 Alasan Egy Maulana Vikri Layak Kembali Dipanggil ke Timnas Indonesia
-
Muhammad Ferrari Bikin Shin Tae-yong Harus Putar Otak, Ini Sebabnya
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Piala Dunia U-17 di Depan Mata, Nova Arianto Minta Garuda Muda 'Bercermin' dan Introspeksi Diri
-
Usai Dibui Gegara Kasus Pelecehan Seksual, Dani Alves Mendadak Jadi Alim
-
Prediksi Juventus vs Udinese: Mampukah Si Nyonya Tua Bangkit di Turin?
-
Prediksi Arsenal vs Brighton & Hove Albion: The Gunners Bidik Tiket Perempat Final
-
Gila! Arab Saudi Bakal Bangun Stadion di Atas Pencakar Langit untuk Piala Dunia 2034
-
Prediksi Inter Milan vs Fiorentina: Il Nerazzurri Coba Bangkit, La Viola Krisis
-
Prediksi Atalanta vs AC Milan: Ujian Berat Rossoneri di Bergamo
-
4 Laga Persib Tanpa Kebobolan, Teja Paku Alam Bongkar Rahasianya
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Panas! Semua Serang Lamine Yamal, tapi Diam Soal Kasus Pornografi Anak Pemain Madrid