Suara.com - Pada Selasa, 25 Juli 2023, pukul 17.20 WIB, Stadion Yanmar Nagai, Jepang, akan menyajikan duel menarik antara Paris Saint-Germain atau PSG vs Al Nassr dalam laga pramusim. Berikut ini prediksi PSG vs Al Nassr.
Meskipun pertandingan ini tidak termasuk dalam kompetisi resmi, antusias para penggemar tetap tinggi mengingat pertemuan dua klub besar ini.
Dalam prediksi ini, PSG berpeluang lebih besar untuk meraih kemenangan mengingat kualitas pemain mereka, meskipun Al Nassr memiliki Cristiano Ronaldo dalam barisan mereka.
Sebelumnya, PSG berhasil mengamankan kemenangan atas Le Havre AC dengan skor 2-0.
Dalam pertandingan tersebut, PSG menunjukkan dominasi permainan sejak awal laga dengan beberapa peluang tercipta. Meski begitu, babak pertama berakhir tanpa adanya gol.
Namun, PSG mampu membuka kedudukan di babak kedua melalui aksi Hugo Ekitike pada menit ke-53.
Keunggulan ini kemudian digandakan oleh Kylian Mbappe pada menit ke-90+1.
Hasil ini membuktikan ketajaman lini depan PSG dan memberikan harapan besar bagi tim dalam menghadapi Al Nassr.
Al Nassr, di sisi lain, mengalami kekalahan telak 1-4 melawan Benfica dalam pertandingan terakhir mereka.
Baca Juga: Fabrizio Romano: PSG Setuju Lepas Kylian Mbappe ke Al Hilal
Kekalahan tersebut menunjukkan beberapa kelemahan dalam pertahanan Al Nassr yang harus segera mereka perbaiki.
Meskipun berhasil mencetak satu gol melalui Khalid Al Ghannam di menit ke-42, namun Al Nassr harus kecolongan tiga gol di babak pertama, yang tercipta dari aksi Angel Di Maria (23') dan Gancalo Ramos (31', 39').
Babak kedua juga tidak berjalan baik bagi Al Nassr setelah gol keempat dari Andreas Schjelderup di menit ke-68.
Dengan melihat performa kedua tim dalam pertandingan sebelumnya, duel PSG vs Al Nassr diprediksi akan berjalan alot.
Namun, melihat kualitas pemain dan performa terbaru, PSG lebih diunggulkan dalam pertandingan ini. Adanya sosok Cristiano Ronaldo di kubu Al Nassr tentu saja menjadi ancaman, tetapi PSG diyakini memiliki strategi yang matang untuk menghadapinya.
Prediksi Susunan Pemain:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kapan Timnas Futsal Indonesia Main Lagi Usai Gilas Korsel 5-0?
-
H-134 Piala Dunia 2026: Harga Hotel di AS, Kanada dan Meksiko Meroket, Suporter Berebut Reservasi
-
Andrew Jung Tak Menyangka Satu Tim dengan Layvin Kurzawa
-
Teror Kartel Jelang Piala Dunia 2026: 11 Orang Tewas di Lapangan Sepak Bola Meksiko
-
Detail Kecil Perubahan Ala Michael Carrick: Metode Latihan Baru, Bangkitkan Mental Juara King MU
-
Marc Klok Siap Buat Layvin Kurzawa Nyaman di Persib Bandung
-
Kiper Persib Teja Paku Alam Perpanjang Rekor Clean Sheet, Emil Audero dan Maarten Paes Wajib Waspada
-
Layvin Kurzawa Debut Saat Persib Lawan Persis? Begini Kata Bojan Hodak
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Shayne Pattynama Gabung Persija Jakarta Langsung Tanya Jordi Amat Demi Target Juara Liga Indonesia