Suara.com - Persikabo 1973 resmi mengumumkan Aji Santoso sebagai pelatih baru mereka, Rabu (16/8/2023). Ia ditunjuk buat menggantikan Aidil Sharin yang beberapa waktu lalu memutuskan mundur dari jabatan tersebut.
Kepastian ini diumumkan Persikabo 1973 di laman instagram mereka. Tidak dijelaskan secara detail berapa lama Aji Santoso dikontrak oleh manajemen Laskar Padjajaran.
"Selamat datang di Bogor dan selamat bergabung bersama Laskar Padjajaran Coach Aji Santoso," tulis Instagram Persikabo 1973.
Kepastian ini membuat Aji Santoso tidak menganggur lama setelah diberhentikan oleh Persebaya Surabaya. Kedua belah pihak memutuskan mengakhiri kerja sama beberapa belum lama ini.
Hal ini karena performa Persebaya di bawah asuhan Aji Santoso merosot. Alhasil, manajemen Persikabo 1973 memutuskan mengistirahatkan juru taktik asal Malang itu.
Tadinya, Persebaya ingin memberi jabatan lain kepada Aji Santoso. Namun, tawaran tersebut ditolak hingga pada akhirnya sang juru formasi berlabuh ke Persikabo 1973.
Selain mengumumkan pelatih kepala. Persikabo 1973 juga menginformasikan sosok direktur teknik yaitu Salvador Rodriguez, Selasa (15/8/2023).
Terdekat, Persikabo 1973 akan menghadapi Madura United dalam pekan kesembilan BRI Liga 1 2023/2024 pada 19 Agustus mendatang. Tentu, ada peluang Aji Santoso langsung debut di laga tersebut.
Baca Juga: Shin Tae-yong Panggil Kiper Liga 2 ke Timnas Indonesia U-23, Ernando Ari Dipulangkan?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
Terkini
-
Misi Pertahankan Emas SEA Games 2025, Bek Persib Ogah Anggap Remeh Semua Lawan
-
Usai Dipecat Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Jadi Sorotan Asyik Nonton Laga Barcelona
-
Presiden FIFA Gianni Infantino akan Terbang ke Malaysia, Ada Apa?
-
Shin Tae-yong: Timnas Indonesia Butuh Pemain yang Lebih Kuat
-
Bantai Juara Italia 6-2, PSV Hancurkan Napoli di Liga Champions, Konsentrasi Conte Lenyap
-
Rancang Dua TC Tambahan, Timnas Indonesia U-22 Digenjot Jelang SEA Games 2025
-
Alex Pastoor Ungkap 'Borok' PSSI ke Dunia, Sistem Sepak Bola Indonesia Jadi Sorotan
-
Ketum PSSI Masih Bungkam Soal Pengganti Kluivert, Menpora Malah Bilang Begini
-
Shin Tae-yong Merinding Sekaligus Sedih dengan Aksi Fans Timnas Indonesia, Kenapa?
-
Shin Tae-yong Bersaing dengan 5 Calon Pelatih Timnas Indonesia, Siapa Saja?