Suara.com - Berikut daftar pemain kunci Timnas Indonesia U-23 yang terancam absen di partai final Piala AFF U-23 2023 kontra Vietnam, Sabtu (26/8) malam WIB.
Timnas Indonesia U-23 akan melakoni laga penentuan untuk menjadi juara Piala AFF U-23 2023 dengan menghadapi Vietnam di Rayong Province Stadium.
Kedua tim berhak bersua di final setelah tampil perkasa usai mengalahkan lawan-lawannya di babak semifinal kemarin, Kamis (24/8), yakni Thailand dan Malaysia.
Usai mengalahkan lawan-lawannya itu, kedua tim akan saling tikam untuk meraih titel keduanya sepanjang gelaran Piala AFF U-23 2023.
Sebagai informasi, baik Timnas Indonesia U-23 dan Vietnam sama-sama sudah mengoleksi satu gelar di ajang antar pemain U-23 se Asia Tenggara ini.
Timnas Indonesia U-23 mampu meraih gelar juara pada edisi 2019 lalu, sedangkan Vietnam mampu menjadi juara Piala AFF U-23 pada 2022 lalu.
Dalam usahanya meraih gelar kedua, Timnas Indonesia U-23 tengah berada dalam kondisi timpang seiring banyaknya pemain kunci yang bakal absen di final Piala AFF U-23 2023 kontra Vietnam.
Lantas, siapa saja pemain kunci Timnas Indonesia U-23 yang terancam absen di final Piala AFF U-23 2023 kontra Vietnam? Berikut daftarnya.
1. Irfan Jauhari
Baca Juga: Puji Lima Pemain Hasil Seleksi 12 Kota, Bima Sakti: Mereka Cepat Beradaptasi
Irfan Jauhari berpotensi absen di laga final Piala AFF U-23 2023 kontra Vietnam akibat cedera yang dideritanya di laga perdana grup B kontra Malaysia.
Di laga tersebut, Irfan Jauhari harus ditarik keluar di tengah permainan dan harus absen di dua laga lanjutan Timnas Indonesia U-23 kontra Timor Leste dan Thailand.
Beruntung bagi Timnas Indonesia U-23, kehilangan Irfan Jauhari itu bisa ditutupi oleh Jeam Kelly Sroyer yang belakangan tampil apik, termasuk di laga kontra Thailand.
2. Bagas Kaffa
Usai kehilangan Irfan Jauhari, Shin Tae-yong dibuat pusing dengan bakal absennya salah satu pilarnya, yakni Bagas Kaffa, di laga final kontra Vietnam.
Sama seperti Irfan Jauhari, Bagas Kaffa juga berpotensi absen akibat cedera. Cedera itu dideritanya saat melakoni pemanasan jelang laga kontra Thailand.
Berita Terkait
-
Puji Lima Pemain Hasil Seleksi 12 Kota, Bima Sakti: Mereka Cepat Beradaptasi
-
Welber Jardim Tak Akan Perkuat Timnas Indonesia U-17 Hadapi Korsel, Bima Sakti: Dia Izin Nggak Bisa Ikut
-
Vietnam Punya Pemain Tengil yang Pernah Bikin Kubu Timnas Indonesia Naik Pitam, Pasukan Shin Tae-yong Jangan Terpancing
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Nova Arianto: Semoga Qatar Kembali Bersahabat dengan Timnas Indonesia
-
Dibeli dengan Mahar Rp2,2 T, Declan Rice Menjelma Jadi Gelandang Terbaik Dunia
-
Seberapa Hebat Calvin Verdonk di Laga Kontra Angers di Liga Prancis? Ternyata Tuai Pujian!
-
Mees Hilgers Terancam Absen di Laga Debut Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Lawan Brasil dan Honduras, Misi Timnas Indonesia Tembus Babak 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Pemain Belanda yang Pernah Berlaga di Indonesia Bilang Sepak Bola Indonesia Banyak Kekurangan
-
Pahit! Ruben Amorim Cuma Pilihan Ketiga Manchester United
-
Legenda Chelsea Ledek Tottenham Kena Prank, Keluarkan Rp1,1 T untuk Rekrut Pemain Gagal
-
Meski Tak Punya Jadwal FIFA Matchday, Pemain Timnas Indonesia Tetap Tampilkan Performa Terbaik di LN
-
Kata-kata Trent Alexander-Arnold Jelang Kembali ke Anfield Sebagai Musuh Liverpool