Meski tampil biasa-biasa saja di Celta B, Gabri Veiga mendapat kesempatan untuk tampil debut di tim utama yang bermain di La Liga pada musim 2020/2021.
Di musim pertamanya di tim utama pada musim 2020/2021, Gabri Veiga tampil sebanyak enam kali meski banyak turun sebagai pengganti.
Barulah di musim keduanya di tim utama yakni di musim 2021/2022, Gabri Veiga mendapat kesempatan di La Liga dan Copa del Rey bersama Celta Vigo.
Meski tak mencetak gol dan assist, Gabri Veiga tetap dipercaya di tim utama. Hingga akhirnya, kesabaran Celta Vigo membuahkan hasil di musim 2022/2023.
Dalam 36 penampilan di tim utama pada La Liga 2022/2023, Gabri Veiga mampu mencetak total 11 gol dan 4 assist bagi Celta Vigo.
Catatan itulah yang membuat tim-tim besar Eropa meminatinya. Nahas, Gabri Veiga memilih melanjutkan kariernya di Arab Saudi demi bayaran fantastis.
Penampilan apik di usia muda sempat membawa Gabri Veiga ke Timnas Spanyol kelompok umur. Tercatat ia pernah bermain bagi tim U-18 dan tim U-21 arahan Luis de la Fuente selaku pelatih tim senior saat ini.
Sayangnya, kepindahannya ke Arab Saudi otomatis membuat Gabri Veiga pun tak akan punya kesempatan membela Timnas Spanyol senior dalam waktu dekat.
Berita Terkait
-
Satu Gol Lagi, Kylian Mbappe Lewati Rekor Abadi Cristiano Ronaldo di Liga Champions
-
Bursa Transfer Liga Inggris Memanas di Pekan Terakhir: Cole Palmer Buka Peluang ke MU
-
Prediksi Skor Benfica vs Real Madrid: Adu Taktik Jose Mourinho Lawan Mantan Anak Asuh
-
Saga Bursa Transfer: Manchester City Bawa Pulang Trent Alexander-Arnold ke Inggris?
-
Update Klasemen La Liga: Barcelona Memimpin Tipis Saat Persaingan Empat Besar Semakin Sengit
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Bintang Baru Persija Belum Teruji, Jakmania Ingatkan Performa Lapangan Tak Sekadar Track Record
-
Luke Vickery Skiip, Jordi Whermann Jadi Pemain Pertama yang Dinaturalisasi di Era John Herdman?
-
Rachmat Irianto Dipuji Mirip Maradona, Comeback ke Timnas Indonesia?
-
Barcelona vs Copenhagen: Misi Blaugrana Jaga Rekor Unbeaten Lawan Wakil Denmark di Camp Nou
-
Kata-kata Harapan Tinggi Bojan Hodak Soal Kualitas Kurzawa dan Potensi Dion Markx di Persib Bandung
-
2 Faktor yang Bikin Timnas Indonesia Bisa Lolos Piala Dunia 2030 di Tangan John Herdman
-
Momen Asyik Ngobrol denggan Jay Idzes, Emil Audero Ditinggal Bus Cremonese?
-
Sembuh dari Cedera, Maarten Paes Masih Jadi Cadangan Mati di FC Dallas
-
Pemain Naturalisasi Ramai Hijrah ke Liga Lokal, Siapa Saja yang Masih Konsisten Main di Luar?
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten