Suara.com - Gelaran pekan ke-15 BRI Liga 1 menghadirkan big match Arema FC vs Borneo FC. Arema FC siap menjamu pemuncak klasemen sementara Liga 1 itu di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Jumat (6/10) malam ini pukul 19:00 WIB.
Kedua tim punya kepentingan berbeda di laga ini, tapi yang pasti baik Arema FC maupun Borneo FC bakal sama-sama ngotot untuk meraih kemenangan.
Borneo FC, yang saat ini memuncaki klasemen dengan raihan 28 poin dari 14 laga, butuh kemenangan untuk mengamankan posisi mereka di atas dari kejaran Madura United yang ada di posisi kedua (27 poin)
Borneo FC sedang on-fire saat ini. Tim Pesut Etam telah meraih kemenangan berturut-turut dalam tiga laga terakhir. Alhasil, Stefano Lilipaly dan kawan-kawan kini mantap di puncak klasemen.
Sementara di sisi lain, Arema FC butuh kemenangan untuk segera keluar dari zona merah. Namun, tim Singo Edan layak pede karena pada laga terakhirnya, Arema FC meraih kemenangan 2-1 di kandang lawan PSS Sleman.
Saat ini Arema FC ada di peringkat 16, berjarak satu angka dari zona aman.
Pertandingan Arema FC vs Borneo FC ini bisa Anda saksikan secara live streaming dengan mengklik link berikut.
Berita Terkait
-
Daftar Top Skor BRI Super League 2025/2026: Didominasi Legiun Asing, Ezra Walian Paling Subur
-
Persija Pilih Jalan Ksatria, Fight Sampai Akhir Tanpa Berharap Rival Tersandung di Super League
-
Ole Romeny: Kaki Saya Patah
-
Momentum Horor Cedera Parah Ditekel Pemain Arema FC Tak Bisa Dilupakan Ole Romeny
-
Dipermalukan Persita, Pelatih Arema FC: Kami Punya 19 Peluang tapi Tidak Gol
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Eks Bomber Aston Villa: Arsenal Bakal Gampang Juara Premier League Musim Ini
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
Liverpool vs Leeds: Cody Gakpo Bidik Rekor Langka Ian Rush di Awal 2026
-
Nasib Marcus Rashford di Barcelona Masih Abu-abu, Transfer Rp587 Juta Masih Tanda Tanya
-
Calon Kuat Pelatih Chelsea Liam Rosenior Sudah Tahu Kualitas Bintang Timnas Indonesia, Kok Bisa?
-
Dipecat Chelsea di Awal Tahun 2026, Begini Statistik Lengkap Enzo Maresca
-
Profil Liam Rosenior Calon Kuat Pelatih Chelsea Pengganti Enzo Maresca
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata
-
Daftar Top Skor BRI Super League 2025/2026: Didominasi Legiun Asing, Ezra Walian Paling Subur