Suara.com - Pemain timnas Indonesia U-17, Welber Jardim bermain impresif ketika melawan Panama dalam lanjutan Piala Dunia U-17 2023, Senin (13/11/2023).
Timnas Indonesia U-17 menahan imbang Panama dengan skor 1-1. Awalnya skuad Garuda tertinggal lewat gol Oldemar Castillo Jimenez pada akhir babak pertama.
Arkhan Kaka menjadi penyelemat tim Merah Putih dari kekalahan. Striker muda Persis Solo ini mampu menjebol gawang lawan lewat sundulan usai memanfaatkan umpan dari Welber Jardim.
Nah, pemain diaspora Indonesia itu memang jadi sorotan karena tampil menonjol di laga melawan Panama.
Pemain yang berkarier di Sao Paulo ini bertahan dan menyerang sama baiknya. Bukan hanya itu, ternyata ia juga bisa melakukan lemparan ke dalam mirip Pratama Arhan.
Momen ini terjadi ketika babak pertama saat timnas Indonesia U-17 sedang menyerang Panama. Pemain berusia 16 tahun terlihat melemparkan bola dengan kencang.
Bola hasil lemparan Welber kemudian melaju deras ke jantung pertahanan lawan. Meski tidak sejauh Arhan, ia memiliki potensi untuk mengembangkannya dengan baik.
Sementara itu, timnas Indonesia U-17 berada di posisi ketiga klasemen sementara Grup A Piala Dunia U-17 2023 dengan perolehan dua poin.
Selanjutnya anak asuh Bima Sakti akan melawan Maroko di matchday terakhir fase grup. Jika ingin lolos, Welber Jardim harus meraih kemenangan.
Baca Juga: Palatih Panama Akui Kewalahan Lawan Timnas Indonesia: Rasanya Seperti di Neraka
Berita Terkait
-
Piala Dunia U-17: 3 Hal Menarik Timnas Indonesia vs Panama, Gol Dramatis Hingga Asa Skuad Garuda Lolos Babak 16 Besar
-
Selebrasi Dance Terminator Arkhan Kaka Disorot Hingga Jadi Man of the Match Piala Dunia U-17 vs Panama
-
Klasemen Piala Dunia U-17 2023 Usai Timnas Indonesia Gagal Menang Lawan Panama
-
Klasemen Grup B Piala Dunia U-17 2023: Beda Nasib Spanyol dan Kanada
-
Amar Brkic Dipuji Tinggi Bima Sakti di Debut Lawan Panama: Saya Butuh Kamu!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
John Herdman: Persija Jakarta Luar Biasa
-
Media Belanda: Transfer Maarten Paes ke Ajax Kental Campur Tangan Ordal PSSI
-
Mauricio Souza: Saya Suka Inisiatif John Herdman
-
Marc-Andre ter Stegen Hengkang ke Girona, Siapa Kapten Baru Barcelona?
-
Pengakuan Juwensley Onstein: Saya Diasuh Keluarga Angkat
-
Arbeloa Targetkan Poin Penuh di Lisabon Demi Hindari Drama Playoff Liga Champions Musim Ini
-
Misi Kemanusiaan Viking Persib Club: Ubah Jersey Marc Klok Jadi Ribuan Porsi Makanan di Cisarua
-
Kapten Timnas Futsal Indonesia Belum Puas Meski Sudah Bantai Korsel, Kenapa?
-
Bukan Transfer Dadakan, Terungkap Ajax Ternyata Sudah Pantau Maarten Paes Sejak Dua Tahun Lalu
-
Dihujat Pulang ke Liga Indonesia, Shayne Pattynama: Jangan Rendahkan Sepak Bola Sendiri