Suara.com - Bek timnas Indonesia, Jordi Amat bertekad bangkit setelah tampil buruk di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ia ingin membalasnya saat bersama skuat Garuda di Piala Asia 2023.
Sebagaimana diketahui, Jordi Amat jadi pemain paling disorot saat Kualifikasi Piala Dunia 2026. Bek Johor Darul Takzim itu dua kali melakukan blunder yang berujung gol.
Ketika melawan Irak, eks Swansea City mencetak gol bunuh diri. Sundulannya ketika ingin mengeblok umpan pemain lawan tidak sempurna yang berakibat bola masuk ke gawang sendiri.
Lalu kala menghadapi Filipina, pemain kelahiran Spanyol juga melakukan eror. Saat ingin membawa bola ke depan, Jordi mampu diintersep yang berujung serangan balik untuk lawan hingga gol The Azkals tercipta.
Jordi Amat pun bertekad bangkit demi tampil apik bersama Timnas Indonesia. Ia ingin tampil lebih baik lagi di Piala Asia 2023 di Qatar Januari 2024 mendatang.
"Meskipun menghadapi pertandingan menantang lawan Irak, tim kami menunjukkan peningkatan luar biasa saat melawan Filipina di babak kedua serta mengamankan satu poin krusial," tulis Jordi di keterangan unggahan Instagam terbarunya.
"Merupakan suatau kehormatan untuk bisa membela Indonesia dan sekarang pandangan kami tertuju pada Piala Asia, perjalanan terus berlanjut," tegasnya.
Timnas Indonesia tergabung di Grup D Piala Asia 2023 bersama Jepang, Irak, dan Vietnam. Tentu butuh kerja keras untuk bisa lolos dari fase grup.
Berita Terkait
-
Rumput Sintetis dan Performa Permainan: Berbanding Lurus atau Berbanding Terbalik? Bagaimana Pengaruhnya?
-
Rordygo Jadi Sasaran Rasis usai Cekcok dengan Lionel Messi, DM Medsos Dipenuhi Emoji Monyet dan Pisang
-
Bedah Kekuatan 3 Lawan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia U-23 2024, Optimis Lolos dari Fase Grup?
-
Asnawi Mangkualam Kena Tegur karena Balas Komentar Warganet dengan Santai, Emang Gak Boleh Pemain Timnas Begitu?
-
Masuk Grup Berat Piala Asia U-23 2024, Erick Thohir: Timnas Indonesia U-23 Pastinya Takkan Gentar
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, The Blues Siapkan Dua Calon Pengganti
-
Breaking News! Pecat Enzo Maresca, Chelsea Hanya Sampaikan 99 Kata
-
Daftar Top Skor BRI Super League 2025/2026: Didominasi Legiun Asing, Ezra Walian Paling Subur
-
Cerita Ole Romeny Merinding Lihat Militansi Suporter Indonesia Hingga Merasakan Getaran Hebat di GBK
-
Profil dan Statistik Lengkap Allano Lima Winger Brasil Tumpuan Persija Jakarta
-
Jadwal BRI Super League Minggu Ini, Ada Persija Jakarta vs Persijap di GBK
-
Profil Denilson Junior, Mesin Gol Ratchaburi FC: Ancaman Nyata Buat Persib Bandung
-
Gelandang Brasil Ungkap Rahasia Performa Apik Persija Jakarta Saat Bermain di Rumah Sendiri
-
Pep Guardiola Buka Suara: Perebutan Juara Premier League Musim Ini Bukan Cuma Arsenal dan City
-
Waspadai Ratchaburi FC, Julio Cesar Siap Bawa Persib ke 8 Besar ACL Two