Suara.com - Gelandang Crystal Palace, Jairo Riedewald telah mengoleksi tiga caps bersama Timnas Belanda di tingkat senior. Lantas, apa iya pemain berusia 27 tahun itu masih bisa membela Timnas Indonesia lewat jalur naturalisasi?
Kabar minat Riedewald untuk membela Timnas Indonesia sebenarnya sudah muncul beberapa waktu lalu. Teranyar, isu ini kembali mencuat melalui perantara mantan anggota Exco PSSI, Hasani Abdulgani.
Hasani mengungkapkan bahwa dia dihubungi oleh kerabat Riedewald dan menyampaikan beberapa pesan penting.
Pertama, Hasani mendapat informasi bahwa Riedewald tertarik untuk bergabung dengan Timnas Indonesia.
Pesan kedua, sekaligus untuk mengklarifikasi rumor yang beredar, nenek Riedewald berasal dari Manado, bukan dari Suriname.
Dengan latar belakang garis keturunan ini, Riedewald memiliki peluang melalui jalur naturalisasi untuk membela Timnas Indonesia.
Namun, pertanyaan muncul mengenai status Riedewald yang sudah mengantongi 3 caps bersama De Oranje --julukan Timnas Belanda-- senior sejak pertama debut pada 2015 silam.
Bisakah Membela Timnas Indonesia?
Jairo Riedewald sebelumnya telah tampil untuk Timnas Belanda di level senior, sebuah fakta yang tidak dapat disangkal.
Baca Juga: 2 Fakta Elkan Baggott yang Dikritik Habis Suporter Bristol Rovers
Meskipun demikian, terdapat aturan yang memberikan peluang bagi Riedewald untuk masih bisa membela Garuda di masa depan
Pertama, caps yang diperoleh oleh Riedewald itu tidak terjadi dalam pertandingan internasional Level A.
Laga Level A melibatkan turnamen prestisius seperti Euro (Piala Eropa), Piala Afrika, Piala Dunia, Piala Asia, dan Copa America.
Kedua, sejak tahun 2021, FIFA mengatur bahwa seorang pemain dapat beralih asosiasi jika usianya belum mencapai 21 tahun ketika bermain untuk negara lamanya.
Nah, Riedewald mendapatkan caps bersama Belanda pada usia 19 tahun. Dengan demikian, secara teori, Riedewald masih bisa bermain untuk Timnas Indonesia.
Kontributor : Imadudin Robani Adam
Berita Terkait
-
7 Pemain Diaspora Merapat ke Super League, Berbanding Terbalik dengan Visi John Herdman
-
Jordy Wherman Masuk Radar John Herdman Jelang FIFA Series 2026?
-
Segini Gaji Shayne Pattynama di Buriram United, Persija Membayar Sama?
-
Dear Pemain Lokal, John Herdman Nonton Super League Nih
-
John Herdman Menangi Hati Fans Timnas Indonesia dengan Hapus Jejak 'Malas' Era Patrick Kluivert
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Pemain Keturunan Filipina Dro Fernandez Resmi ke PSG Diikat Kontrak 4,5 Tahun
-
Cari Pemain Kuat di Super League, Begini Strategi John Herdman untuk Dongkrak Timnas Indonesia
-
Jordy Wherman Masuk Radar John Herdman Jelang FIFA Series 2026?
-
Hasil Super League: Brace Alex Martins Bawa Dewa United Bungkam Arema FC
-
John Herdman Mulai Perburuan Pemain Keturunan di Eropa demi Perkuat Timnas Indonesia
-
Saga Bursa Transfer: Manchester City Bawa Pulang Trent Alexander-Arnold ke Inggris?
-
Di Balik Momen Lucu Emil Audero Ketinggalan Bus, Sikap Ramahnya Jadi Sorotan Media Italia
-
Viral Stadion Barcelona: Biaya Renovasi Capai Rp25 T, Atap Bocor Camp Nou Kebanjiran
-
Persib Bandung Borong Pemain Diaspora, PSSI Yakin Kekuatan Timnas Indonesia Tak Akan Melemah di 2026
-
Jerman Serukan Boikot, Prancis Pasang Badan untuk Piala Dunia 2026