Suara.com - Kompetisi Liga 1 musim 2023/2024 memasuki periode sibuk. Baru saja merampungkan pekan ke-27, gelaran pekan ke-28 akan bergulir lagi mulai Rabu (6/3/2024).
Matchweek 28 ini sendiri akan menyajikan laga klasik sarat gengsi Persib Bandung vs Persija Jakarta.
Persib akan menjamu rival abadinya, Persija di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung pada laga akhir pekan ini, Sabtu (9/3/2024) pukul 15.00 WIB.
Tentu Persib ingin melanjutkan tren positif mereka setelah pada dua pertandingan sebelumnya dapat mengamankan kemenangan meyakinkan atas PSIS Semarang dan RANS Nusantara FC.
BACA JUGA: Beto Goncalves yang Masih Ganas di Usia 43 Tahun, Ada Kans Balik ke Timnas Indonesia?
Di sisi lain, Persija juga ingin kembali merasakan kemenangan setelah pada pekan sebelumnya menghancurkan Dewa United dengan skor telak 4-1.
Duel kedua tim ini sudah berlangsung panas sejak awal medio 2000an yang diselingi oleh tensi panas antar suporter, namun semenjak tragedi Kanjuruhan, perlahan riak-riak antar suporter perlahan menurun.
Selain itu, di pekan ke-28 Liga 1 2023/2024 ini ada juga pertandingan besar yang mempertemukan pemuncak klasemen sementara, Borneo FC kontra tamunya, Persebaya Surabaya di Stadion Batakan, Balikpapan, Kamis (7/3/2024).
Secara runut, matchweek 28 akan dibuka oleh pertandingan antara Persita Tangerang vs Madura United di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Rabu (6/3/2024) esok pukul 15.00 WIB.
Selanjutnya ada juga pertandingan yang melibatkan tim-tim besar seperti PSIS Semarang vs Bali United hingga PSM Makassar vs PSS Sleman.
Baca Juga: Beto Goncalves yang Masih Ganas di Usia 43 Tahun, Ada Kans Balik ke Timnas Indonesia?
Jadwal Liga 1 Pekan ke-28:
Rabu (6/3)
Persita Tangerang vs Madura United 15.00 WIB
Arema FC vs Bhayangkara FC 19.00 WIB
Kamis (7/3)
Dewa United vs Persikabo 1973 15.00 WIB
Borneo FC vs Persebaya Surabaya 19.00 WIB
Jumat (8/3)
Berita Terkait
-
Lagi Gacor-gacornya Bersama Persija, Emaxwell Souza: Tim Ini Punya Target Besar
-
Menang Tanpa Kebobolan Lawan Bali United, Bojan Puji Penampilan Teja Paku Alam
-
Gustavo Almeida Pamit, Persija Jakarta Bakal Kehilangan Ketajaman?
-
Legenda Persija Jakarta dan Gubernur Sulut Bangkitkan Lagi Persma 1960
-
Johnny Jansen: Kartu Merah Mirza Mustafic Penyebab Bali United Kalah
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Garang di Lapangan, Kiper Timnas Indonesia Ungkap Sisi Lain Jamie Vardy
-
Eks Tangan Kanan STY Minta Suporter Jangan Berekspektasi Tinggi ke Timnas Indonesia U-17
-
Pemain Naturalisasi Malaysia Dilaporkan Terlibat Kasus Pembunuhan
-
Resmi! PSSI: Shin Tae-yong Tidak Kembali
-
Fokus SEA Games 2025, PSSI Pastikan Sudah Move On dari Shin Tae-yong
-
Magis Nova Arianto: Strategi Jitu Timnas Indonesia U-17 Taklukkan Brasil dkk di Piala Dunia
-
Bintang Brasil Incar Juara di Piala Dunia U-17 2025, Jadi Sinyal Bahaya Timnas Indonesia U-17
-
Barcelona Menang 3-1, Hansi Flick: Harusnya Kami Menang 6-2
-
Kylian Mbappe Kasih Penalti Jadi Bukti Vinicius Junior Lemah?
-
Jangan Mikir Jauh-jauh, Eks Anak Buah STY Target Ini ke Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025