Suara.com - Berikut daftar pemain yang berkiprah di luar negeri dan dipanggil Timnas Indonesia jelang pertarungannya melawan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Sebagaimana diketahui, Timnas Indonesia akan bersua Vietnam di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia grup F pada tanggal 21 dan 26 Maret 2024 mendatang.
Jelang duel ini, Shin Tae-yong selaku pelatih Timnas Indonesia telah merilis daftar pemain yang akan diandalkannya untuk melawan Vietnam.
Tercatat ada 28 pemain yang dipanggil olehnya, di mana sebagian pemain yang dipanggil adalah pemain yang berkarier di luar negeri atau Abroad.
Dari 28 pemain yang dipanggil tersebut, ada 13 pemain yang berkarier di luar negeri. Sedangkan 15 pemain lainnya adalah pemain yang berkiprah di kancah domestik atau Liga 1.
Dari 13 pemain yang berkiprah di luar negeri itu, lima pemain di antaranya berkarier di Belanda dan dua pemain lainnya berkarier di Belgia.
Sedangkan dari Liga Inggris, ada dua pemain yang juga disertakan oleh Shin Tae-yong. Selain itu, ada pula satu pemain yang berkompetisi di Liga Italia dan turut dipanggil.
Tak hanya pemain yang berkarier di Eropa, ada tiga pemain lainnya yang juga berkiprah di negara-negara Asia seperti Malaysia, Thailand, dan juga Korea Selatan.
Dari 13 pemain yang berkiprah di luar negeri itu, ada tiga pemain di antaranya yang berstatus pemain keturunan, namun belum sepenuhnya menjadi WNI.
Baca Juga: 4 Pemain Piala Asia 2023 yang Tidak Dipanggil Shin Tae-yong Lawan Vietnam, Ada Shayne Pattynama
Belum diketahui apa maksud Shin Tae-yong memanggil tiga pemain keturunan yang belum sah menjadi WNI tersebut jelang melawan Vietnam.
Muncul dugaan bahwa ketiga pemain keturunan ini dipanggil untuk beradaptasi sebelum benar-benar sah menjadi WNI dan membela Timnas Indonesia.
Lantas, siapa saja para pemain luar negeri yang dipanggil Timnas Indonesia jelang melawan Vietnam? Berikut daftarnya.
Liga Belanda:
- Ivar Jenner (FC Utrecht)
- Rafael Struick (ADO Den Haag)
- Thom Haye (SC Heerenveen)*
- Nathan Tjoe-A-On (SC Heerenveen)*
- Ragnar Oratmangoen (Fortuna Sittard)*
Liga Belgia:
Berita Terkait
-
4 Pemain Piala Asia 2023 yang Tidak Dipanggil Shin Tae-yong Lawan Vietnam, Ada Shayne Pattynama
-
Tak Ada Nama Maarten Paes di Skuad Timnas Indonesia Lawan Vietnam, Endri Erawan: Waktunya Tak Cukup
-
Sama Seperti Sebelumnya, STY Masih Tak Berikan Tempat untuk Lilipaly di Timnas Indonesia
-
Tak Ada Nama Saddil Ramdani dalam Daftar Panggil, Karier Sang Pemain Tamat di Timnas Indonesia?
-
Kembali Dipanggil oleh STY, Adi Satryo Harus Bersaing Dengan 2 Seniornya
Terpopuler
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
- 6 Hybrid Sunscreen untuk Mengatasi Flek Hitam di Usia Matang 40 Tahun
- Patrick Kluivert Dipecat, 4 Pelatih Cocok Jadi Pengganti Jika Itu Terjadi
Pilihan
-
Emas Terbang Tinggi! Harga Antam Tembus Rp 2.596.000, Cetak Rekor di Pegadaian
-
Bikin Geger! Gunung Lawu Dilelang jadi Proyek Geothermal, ESDM: Sudah Kami Keluarkan!
-
Uang MBG Rp100 T Belum Cair, Tapi Sudah Dibalikin!, Menkeu Purbaya Bingung
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Kamera Terbaik Oktober 2025
-
Keuangan Mees Hilgers Boncos Akibat Absen di FC Twente dan Timnas Indonesia
Terkini
-
Daftar 28 Negara yang Sudah Dipastikan Lolos ke Piala Dunia 2026, Ada 3 Debutan
-
Benarkah Skuad Timnas Indonesia Tidak Harmonis?
-
Sumardji Blak-blakan Soal Patrick Kluivert Diwajibkan Pakai Pemain Lokal Sesuai Kontrak, Benar?
-
Beda dengan Kluivert, Gattuso Janji Angkat Kaki dari Italia Jika Gagal Lolos ke Piala Dunia
-
Dua Sinyal Penting dari Hasil Imbang Timnas Indonesia U-23 vs India: Progres atau Alarm Dini?
-
Jay Idzes Diminta Segera Pulang ke Italia usai Timnas Gagal ke Piala Dunia, Ada Apa?
-
Inter Milan Pantau Jay Idzes, Disiapkan sebagai Pengganti De Vrij dan Acerbi
-
Swedia Dipermalukan Kosovo! Isak dan Viktor Gyokeres Mandul, Eks MU Ngamuk
-
Isu Fair Play Mengemuka Usai Arab Saudi Dianggap Untung di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Senasib dengan Timnas Indonesia, Bintang Irak Aymen Hussein Kecam Sistem Kualifikasi Zona Asia