Suara.com - Kini ada dua pemain Indonesia yang bermain di Cerezo Osaka, terbaru ada Justin Hubner yang bergabung dengan klub asal Jepang tersebut.
Justin Hubner resmi bergabung dengan klub J1 League, Cerezo Osaka. Kabar ini sekaligus menjadi ujung dari teka teki Hubner di Wolverhampton Wanderers.
"Justin Hubner akan bergabung dengan Cerezo Osaka, Jepang dengan status pinjaman dari Wolverhampton Wanderes," tulis pernyataan resmi klub dalam rilis yang diterima Suara.com, Selasa (12/3/2024).
Setelah menyelesaikan pendaftaran, Justin akan mendapatkan lampu hijau untuk bermain mulai musim 2024.
Menyitat unggahan akun Instagram Cerezo Osaka untuk Indonesia, @cerezo_osaka_id, Justin Hubner akan bersama klub kasta tertinggi Liga Jepang itu selama satu musim ke depan.
Justin Hubner bukan pemain Indonesia pertama yang bergabung dengan Cerezo Osaka. Sebelumnya ada pemain Timnas wanita Indonesia, Zahra Muzdalifah.
Sebagai informasi, Zahra Muzdalifah menjadi pesepakbola wanita Indonesia pertama yang menjadi pemain profesional pertama di Jepang.
Hal ini terwujud setelah ia resmi bergabung dengan Cerezo Osaka pada Juli kemarin. Sebelumnya, Zahra membela Persija Wanita, Asiana Soccer School, dan South Shield FC di Inggris.
Adapun, Zahra Muzdalifah dikontrak oleh Cerezo Osaka selama satu tahun. Sebelum resmi bergabung, Zahra sendiri sudah menjalani trial di klub Jepang tersebut selama tiga bulan.
Baca Juga: Dibutuhkan di Klubnya, Trio Bek Keturunan Diprediksi Absen di Timnas Indonesia U-23
Menlik kontraknya, Zahra Muzdalifah setidaknya masih akan berada di Cerezo Osaka hingga Juli 2024.
Kontributor: Aditia Rizki
Berita Terkait
-
Luhut Minta Eks Pejabat Tukang Kritik Keluar dari Indonesia, Anies Beri Respons Menohok
-
5 Pemain Abroad yang Dipanggil Indra SJafri ke Timnas Indonesia U-20
-
Erick Thohir Jawab Ejekan Pemain Vietnam akan Lawan 'Timnas Belanda': Sama-sama Bingung
-
Pemain Vietnam Mulai Sadar, Akui Rekor Bagus Timnya Lawan Timnas Indonesia Tak Lagi Berarti
-
Cerezo Osaka Bisa Bikin Justin Hubner Jadi Pemain Matang dan Komplet, Timnas Indonesia Bakal Kecipratan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Link Live Streaming Persebaya vs Malut United: Debut Manis atau Pahit Tavares?
-
Hasil Bundesliga: Diwarnai Drama 6 Gol, Frankfurt versus Dortmund Berakhir Kecewa
-
Transfer BRI Super League: Persis Solo Bawa Pulang Alfriyanto Nico dari Persija
-
Persib Bandung dan APPI Gelar Charity "Dari Sepak bola untuk Sumatra"
-
Catat! Ini Harga Tiket Nonton Timnas Indonesia pada Piala Asia Futsal 2026
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Persija Jakarta Hadirkan Terobosan Baru, Jembatani Sepak Bola dan Literasi Investasi
-
Latihan Digeruduk The Jakmania Jelang Hadapi Persib, Persija Sambut Positif
-
Kapan Pertandingan Perdana John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia?
-
Lamine Yamal Lampaui Haaland dan Mbappe Jadi Pemain Termahal Sejagat