Suara.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mendapatkan kabar buruk jelang pertandingan ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Arab Saudi.
Shin Tae-yong harus kehilangan salah satu pemain pilarnya akibat akumulasi kartu kuning. Pemain itu cukup sentral di Timnas Indonesia
Namun, di sisi lain, ia juga mendapat kabar baik dengan kembalinya seorang bek tengah berpengalaman.
Justin Hubner, bek tangguh yang kerap menjadi andalan Shin Tae-yong, dipastikan absen pada laga kontra Arab Saudi.
Hukuman akumulasi kartu kuning yang diterimanya memaksa pemain naturalisasi Indonesia ini harus menepi dari lapangan hijau.
Hal itu diungkapkan Ketua BTN Sumarji saat dihubungi Suara.com, Kamis (15/8/2024).
"Justin Hubner belum tersedia karena amulasi kartu,"
Absennya Hubner tentu menjadi kerugian besar bagi lini belakang skuad Garuda.
Berbeda dengan Hubner, Jordi Amat justru mendapat kabar menggembirakan.
Baca Juga: 3 Pesaing Ragnar Oratmangoen di Klub FCV Dender, Ada Pemain Berlabel Timnas
Bek berdarah Spanyol ini telah selesai menjalani sanksi kartu merah yang diterimanya saat pertandingan melawan Irak.
Jordi Amat kini siap untuk kembali memperkuat lini belakang Timnas Indonesia. Kembalinya pemain berusia 32 tahun ini tentu menjadi suntikan semangat bagi seluruh anggota tim.
"Jordi Amat tersedia," kata Sumarji.
Sebelumnya, sempat beredar kabar bahwa Jordi Amat harus absen dalam dua pertandingan akibat kartu merah tersebut.
Namun, informasi tersebut telah diklarifikasi oleh manajer tim.
Sumardji menegaskan bahwa hukuman kartu merah yang diterima Jordi Amat hanya berlaku untuk satu pertandingan saja.
Berita Terkait
-
Arsipkan Unggahan soal Belanda, Ole Romeny Mantap Pilih Timnas Indonesia?
-
Pekan Ini Abroad Timnas Indonesia Siap Tempur! Jadwal Pertandingan Ragnar Oratmangoen, Shayne Pattynama Hingga Nathan
-
Kelewatan Kalau Gak! 3 Hal Ini Cukup Jadi Alasan Shin Tae-yong Ajak Elkan Baggott ke Timnas Indonesia Lawan Arab Saudi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Rekor 121 Laga Dihancurkan Manchester United, Arteta Singgung Ejekan Suporter di Emirates
-
Arsene Wenger Sebut Dua Pemain Ini Jadi Biang Kerok Kekalahan Arsenal
-
Klasemen Terbaru Liga Inggris Usai Arsenal Dipermalukan Manchester United di Emirates
-
Hasil Liga Inggris: Manchester United Bungkam Arsenal 3-2, Setan Merah Tembus Empat Besar
-
Kejutan! Persib Bandung Resmi Rekrut Dion Markx, Dikontrak 2.5 Tahun
-
Here We Go! Layvin Kurzawa Resmi Gabung Persib Bandung, Ini Durasi Kontraknya
-
10 Fakta Layvin Kurzawa Pemain Anyar Persib: Bek Kiri Termahal, Rekor di Liga Champions
-
Profil Pemain Kesayangan Shin Tae-yong yang Curi Perhatian John Herdman
-
Profil Pemain Gunungkidul Berbandrol Rp3,48 Miliar yang Menarik Perhatian John Herdman
-
Dua Nama Pemain Muda Jadi Sorotan John Herdman Usai Nonton Laga BRI Super League, Siapa Mereka?