Suara.com - Pelatih Shin Tae-yong resmi mengumumkan 27 pemain yang akan membela Timnas Indonesia melawan Jepang (15/11) dan Arab Saudi (19/11) dalam lanjutan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Laga Timnas Indonesia vs Jepang dan Arab Saudi direncakan akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).
Dari 27 nama pemain yang dipanggil Shin Tae-yong untuk membela Timnas Indonesia, sejumlah nama yang mengalami cedera seperti Asnawi Mangkualam dan Ernando Ari dicoret.
Kiper pelapis untuk Maarten Paes, ada nama Nadeo Argawinata dan penjaga gawang Persis Solo, M Riyandi.
Di sektor belakang, Shin Tae-yong masih memanggil sejumlah nama yang jadi andalan seperti Jay Idzes, Mees Hilgers, Justin Hubner, Calvin Verdonk, Sandy Walsh, hingga Rizky Ridho.
Sedangkan di sektor tengah, Thom Haye, Ivar Jenner, Nathan Tjoe-A-On, Eliano Reijnder serta Ricky Kambuaya bakal membela tim Merah Putih.
Untuk lini depan, Ragnar Oratmangoen, Rafael Struick, Ramadan Sananta dan Hokky Caraka yang dipercaya oleh Shin Tae-yong.
Berikut 27 nama pemain Timnas Indonesia di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026:
Nadeo Argawinata (Borneo FC)
Maarten Paes (FC Dallas)
M. Riyandi (Persis Solo)
Baca Juga: Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia U-20 yang Jalani TC di Bali: Welber Jardim Ikut?
Jay Idzes (Venezia)
Jordi Amat (JDT)
Mees Hilgers (FC Twente)
Rizky Ridho (Persija)
Muhammad Ferarri (Persija)
Justin Hubner (Wolves U-21)
Calvin Verdonk (NEC Nijmegen)
Pratama Arhan (Suwon FC)
Shayne Pattynama (KAS Eupen)
Sandy Walsh (KV Mechelen)
Yance Sayuri (Malut United)
Yakob Sayuri (Malut United)
Thom Haye (Almere City)
Nathan Tjoe-A-On (Swansea City)
Ivar Jenner (FC Utrecht)
Ricky Kambuaya (Dewa United)
Ragnar Oratmangoen (FCV Dender)
Marselino Ferdinan (Oxford United)
Witan Sulaeman (Persija)
Egy Maulana (Dewa United)
Rafael Struick (Brisbane Roar)
Hokky Caraka (PSS)
Eliano Reijnders (PEC Zwolle)
Ramadhan Sananta (Persis Solo)
Berita Terkait
-
Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia U-20 yang Jalani TC di Bali: Welber Jardim Ikut?
-
Tijjani Reijnders Akui Bangga Jadi Keturunan Indonesia, OTW Pindah Timnas?
-
Prediksi 3 Pemain Jepang yang Bakal Teror Gawang Timnas Indonesia
-
Calvin Verdonk Jadi 'Kelinci Percobaan', Shin Tae-yong Bakal Tiru?
-
Prediksi 3 Pemain Timnas Indonesia U-20 yang Siap Unjuk Gigi di Panggung Internasional
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten
-
Marselino Ferdinan Pamer Bekas Jahitan Operasi
-
Gianluca Pandeynuwu Resmi ke Arema FC, Siap Panaskan Persaingan Kiper Utama Singo Edan Musim Ini
-
Sanksi FA Hantui Matheus Cunha Usai Selebrasi Kasar Saat Manchester United Bungkam Arsenal
-
Sentuhan Ajaib Michael Carrick, Sulap 2 Pemain Pesakitan Era Amorim Jadi Nyawa Baru Man United
-
Resmi! Persija Putus Kontrak Alan Cardoso, Korban Hadirnya Shayne Pattynama?
-
Youssef En-Nesyri Batal ke Juventus, Bianconeri Bidik Joshua Zirkzee
-
CAS Kabulkan Banding Malaysia, 7 Pemain Naturalisasi Terbebas dari Sanksi Berat FIFA Hari Ini
-
Nasib 2 Rekrutan Persib: Layvin Kurzawa Terganjal KITAS, Dion Markx Belum di Bandung
-
Kontrak Harry Kane Diperpanjang Bayern Muenchen Usai Cetak 119 Gol dan Raih Trofi Perdana