Suara.com - Bomber Jepang, Ayase Ueda dikabarkan harus menepi sampai akhir tahun ini karena mengalami cedera di klubnya, Feyenoord.
Ayase Ueda mengalami cederaa saat membela Feyenoord melawan Ajax Amsterdam. Sayangnya ia bernasib buruk karena harus diganti lebih cepat.
Dari laporan resmi klub, striker Jepang ini akan absen dalam waktu yang cukup lama. Penyerang 26 tahun ini disebut bakal menepi hingga jeda musim dingin.
"Ayase Ueda akan absen tahun ini. Sang penuerang tengah berjuang melawan cedera kaki bagian atas yang akan membuatnya absen setidaknya hingga jeda musim dingin," tulis laporan resmi Feyenoord.
Kabar ini memastikan bahwa Ueda bakal absen melawan timnas Indonesia yang digelar pada 15 November 2024 mendatang.
Absennya Ueda membawa angin segar kepada skuad Garuda. Sebab, bomber dengan 30 caps Samurai Biru ini adalah momok bagi pertahanan timnas Indonesia.
Buktinya ketika Jepang melawan timnas Indonesia di Piala Asia 2023 lalu, Ayase Ueda menjadi pemain yang bersinar.
Striker Feyenoord ini berhasil mencetak dua gol saat membantu anak asuh Hajime Moriyasu menang dengan skor 3-1 atas tim pimpinan Shin Tae-yong.
Dengan cederanya itu, Hajime Moriyasu harus putar otak untuk menggantikan posisi Ueda yang merupakan bomber utama Jepang.
Baca Juga: Siapa Anita Jacoba Gah? Anggota DPR RI yang Kritik Naturalisasi: Indonesia Tidak Miskin Atlet
Berita Terkait
-
4 Pertandingan Liga 1 Pernah Dipimpin Bonyadifard Mooud, Wasit Timnas Indonesia vs Jepang
-
Kumpulan Catatan DPR untuk PSSI Mau Kebut Naturalisasi Kevin Diks
-
3 Pemain Timnas Indonesia Jadi Sorotan Media Jepang, Bakal Jadi Kunci Kemenangan?
-
Punya Statistik Gila! 3 Pemain Lokal Wajib Starter Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
-
Timnas Indonesia Segera Punya Eksekutor Penalti Andal Setelah Bambang Pamungkas, Siapa Dia?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Jordy Wherman Masuk Radar John Herdman Jelang FIFA Series 2026?
-
Hasil Super League: Brace Alex Martins Bawa Dewa United Bungkam Arema FC
-
John Herdman Mulai Perburuan Pemain Keturunan di Eropa demi Perkuat Timnas Indonesia
-
Saga Bursa Transfer: Manchester City Bawa Pulang Trent Alexander-Arnold ke Inggris?
-
Di Balik Momen Lucu Emil Audero Ketinggalan Bus, Sikap Ramahnya Jadi Sorotan Media Italia
-
Viral Stadion Barcelona: Biaya Renovasi Capai Rp25 T, Atap Bocor Camp Nou Kebanjiran
-
Persib Bandung Borong Pemain Diaspora, PSSI Yakin Kekuatan Timnas Indonesia Tak Akan Melemah di 2026
-
Jerman Serukan Boikot, Prancis Pasang Badan untuk Piala Dunia 2026
-
7 Pemain Diaspora Merapat ke Super League, Berbanding Terbalik dengan Visi John Herdman
-
Bocoran Jersey Ketiga Manchester United untuk Musim Depan Picu Perdebatan Panas Fans