Suara.com - Manchester City alami kekalahan memalukan pada matchday keempat Liga Champions. Melawan Sporting Lisbon di Estádio José Alvalade, Erling Haaland dkk menelan kekalahan 1-4.
Sempat unggul cepat di menit ke-4 lewat gol Phil Foden, City diberondong 4 gol oleh hat-trick Viktor Gyokeres dan satu gol Sporting lainnya dicetak oleh Max Araujo.
Pasca kekalahan memalukan di markas Sporting Lisbon, Pep Guardiola secara terbuka malah tunjukkan ada kondisi tidak bagus di internal Manchester City.
Pep Guardiola seperti dilansir dari Manchester Evening News mengatakan tidak setuju dengan pendapat pemainnya, Bernardo Silva.
Bernardo Silva sebelumnya mengatakan bahwa Manchester City berada di kondisi suram pasca kekalahan memalukan dari Sporting Lisbon.
Eks pelatih Barcelona itu tidak malu mengatakan bahwa anak asuhnya bermain bagus saat melawan Sporting Lisbon. Menurutnya lebih baik saat City dikalahkan Bournemouth di Liga Inggris akhir pekan lalu.
"Saya tidak setuju dengan dia (Bernardo Silva). Kami bermain sangat buruk saat melawan Bournemouth dan sangat bagus hari ini," ujar Pep.
"Satu-satunya penyesalan adalah memberikan gol ketiga dan keempat. Penalti yang tidak harus terjadi. Sporting melakukan aksi bagus di awal babak kedua tapi secara emosional kami tidak stabil," sambung pelatih asal Catalan itu.
Ditegaskan oleh Pep Guardiola, skuat Manchester City tampil bagus di 45 menit pertama dan nyaris mencetak gol kedua dan ketiga.
Baca Juga: Bukan Tijjani Reijnders, 3 Pemain Maluku Ini Lebih Dulu Cetak Gol ke Gawang Real Madrid
"Namun kemudia semua berantakan setelah dua menit babak kedua, kami ketinggalan 3-1,"
"Kami kalah 4-1, jadi pertahanan kami buruk. Kami kalah, kami pantas mendapatkannya tapi saya tahu cara kami bersikap dengan hasil ini," paparnya.
Berita Terkait
-
Bukan Tijjani Reijnders, 3 Pemain Maluku Ini Lebih Dulu Cetak Gol ke Gawang Real Madrid
-
Real Madrid Disikat AC Milan, Carlo Ancelotti Kibarkan Bendera Putih?
-
Statistik Pemain Keturunan Ryan Flamingo vs Girona di Liga Champions: Cetak Gol, Rating 8.3
-
Tijjani Reijnders Belum Puas Bobol Gawang Real Madrid Kini Bidik Juventus
-
Pertama dalam Enam Musim Man City Kalah Tiga Laga Beruntun, Berakhirnya Era Pep Guardiola?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Napoli Dihancurkan Juventus 0-3, Antonio Conte Kambinghitamkan Wasit
-
Kronologis Emil Audero Ditinggal Bus Usai Kekalahan dari Jay Idzes Cs, Gara-gara Orang Indonesia
-
Klasemen Terbaru Serie A: Juventus Hancurkan Napoli, AC Milan Imbang, Inter Kokoh di Puncak
-
7 Fakta Mengejutkan Usai Arsenal Dipermalukan Manchester United di Emirates
-
Liga Lokal Indonesia Kini Penuh dengan7Pemain Diaspora, Siapa Saja Dia?
-
PSSI Angkat Topi Adanya Program Satu Anak Satu Bola
-
Kabar 2 Pemain Timnas Indonesia: Miliano Jonathans dan Joey Pelupessy Berkontribusi Banyak
-
Bursa Transfer: Barcelona Amankan Empat Rekrutan Baru, Termasuk Pemain Keturunan Indonesia
-
Tak Hanya Kurzawa, Satu Pemain Naturalisasi Juga Didapatkan Persib Bandung!
-
Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx